
Menurutku, cinta adalah tentang waktu. Karena waktulah yang memutuskan kapan cinta akan datang, dan kapan cinta itu akan berakhir. Jika aku bisa memutar waktu, aku ingin berada diantara rintik-rintik hujan. Karena saat itu, mata kami bertemu.All Rights Reserved
1 part