Seperti Bekas Paku
  • Reads 82,927
  • Votes 6,352
  • Parts 6
  • Reads 82,927
  • Votes 6,352
  • Parts 6
Complete, First published Dec 05, 2017
Gebri Adinda yang merupakan mahasiswa baru di Universitas Yogyakarta memiliki sebuah kisah kelam yang orang-orang sebut dengan 'aib'. Dia pernah hamil di luar nikah saat berusia lima belas tahun dan dikeluarkan dari sekolah tepat tiga hari sebelum ujian nasional berlangsung. Setelah lima tahun berlalu dan menganggap hidupnya sudah sedikit tenang, tiba-tiba berita tentang kehamilannya terkuak tepat satu bulan setelah masa OSPEK selesai. 

Tak hanya tentang berita itu yang mengubah kehidupan kampusnya, Gebri kembali dipertemukan dengan Rion Michael Fernandez, mahasiswa semester lima di fakultas yang sama dengannya sekaligus laki-laki yang seharusnya ikut bertanggung jawab atas kisah aibnya.
All Rights Reserved
Sign up to add Seperti Bekas Paku to your library and receive updates
or
#115yogyakarta
Content Guidelines
You may also like
ALIF 2 : AGEN[IUS] by Sastra_Lara
17 parts Ongoing
Tak pernah terlintas dalam benak Alif akan kasus yang ia tangani puluhan tahun lalu, berubah menjadi sebuah boomerang dendam yang siap menghantam habis keluarganya. Hamzah Al-Ghazawan dan Hasbi Al-Gaishan, kedua putra Alif tidak tahu malapetaka yang menghampiri, ternyata berasal dari dendam yang seharusnya diterima orang tua mereka. Sampai suatu hari Hasbi, dokter muda yang bekerja di forensik ini mengalami kisah tragis dalam hidupnya. Sedih mendalam, terpuruk, dan takut dalam diri Hasbi menggerakkan sang Kakak untuk merubah apa yang dialaminya menjadi sebuh kasus yang harus diselidiki. Hamzah, mengikuti jejak ayahnya menjadi penyidik kepolisian. Dengan segala upaya ia lakukan untuk mencari dalang dibalik semua yang dialami adiknya. Bahkan membentuk sebuah agen bernama AGEN[IUS]. Namun, siapa sangka kesalahpahaman besar timbul ditengah-tengah mereka? "Mari hentikan penyelidikan sampai di sini, Hasbi." "Kenapa? Apa karena yang Abang cari sudah Abang temukan?" "Sejauh ini tidak ada barang bukti spesifik ditemukan dalam kasus Jenna. Tidak ada pelaku yang bisa dijadikan tersangka. Tidak ad -" "Bukan barang bukti, tapi kebenaran. Abang menemukan kebenaran yang aku pun baru tahu. Jika Jenna, sebenarnya cinta pada Abang, bukan?" ___________________________________________ "Menangislah, hatimu baru saja kehilangan. Istirahatlah, ragamu butuh untuk bersandar. Ikhlaslah, ragaku kembali pada Tuhan. Tenanglah, cinta yang kamu khawatirkan sesungguhnya sudah suci terikat dihadapan Tuhan. Pulanglah saat Tuhan sudah menjemputmu, jangan sendirian. Aku akan tetap setia disini menunggumu pulang." -- Amara Jennaira.
at: 12am by nambyull
80 parts Complete
Dia menolak ku. Satu-satunya pria yang pernah menolakku, satu-satunya pria yang berani mendorongku menjauh.. satu-satunya pria yang sangat ku inginkan. Aku akan memilikinya. Sekeras apapun dia mendorong pinggangku untuk memisahkan ciuman ini, sekeras itu pula aku memeluk tengkuknya dan memperdalam ciuman ini. Rasa frustasi telah membutakanku, membuatku nyaris tidak waras dengan rasa cemburu yang memenuhi seluruh tubuh. Mulutnya mengetat, berusaha menolak saat tanganku merambat mengusap bahu dan dadanya yang masih terbungkus kemeja. Mengerang, setelah sebuah kecupan akhir, aku menurunkan ciumanku menuju telinganya. Menghembuskan nafas pelan dan berbisik. "Ada apa? Bukankah kita sudah pernah melakukan ini?" Di pangkuannya, aku menggigit telinganya pelan, sedikit melengguh sebelum kembali menurunkan ciumanku kembali menuju lehernya yang selalu berhasil membuat imajinasiku menggila. Tangannya meremas pinggangku semakin keras, "Lepaskan aku." Dia menggeram, membuatku justru menyeringai dengan sangat senang. "Bagaimana bisa kau menolak keinginan istrimu hum?" Aku berbisik, mengangkat wajahku menatapnya. Bahunya melemah, wajahnya terkejut, diantara alkohol yang mengambil alih kesadarannya aku bisa merasakan sisa kemarahan yang selalu dia tunjukan padaku kembali membara. "Jangan merepotkan dirimu sendiri sayang, kau tau itu akan sia-sia." Aku mengerakan salah satu jariku mengusap wajahnya. Pencahayaan minim dari lampu kamar hotel membuat wajahnya yang selalu menjadi kesukaanku itu semakin terlihat menakjubkan. Dia menatapku marah, rahangnya bergemeretak. "Wanita licik." Aku tertawa, "Memang," Kembali mendekati wajahnya dan menatap bibir tipis menggairahkan miliknya dengan atensi penuh. Tanpa sadar menggigit bibirku sendiri, gemas. "Jika untuk mendapatkanmu, tidak akan ada wanita yang tidak bersikap licik." Aku harus membuatnya jatuh cinta padaku. Hanya padaku. Sean Aldarict
You may also like
Slide 1 of 10
My Boss's Problem cover
Unexpected Feeling cover
Single Daddy's Romance cover
SEPA [TRANSMIGRASI BL] cover
ALIF 2 : AGEN[IUS] cover
Secret Marriage √ cover
at: 12am cover
Istri Sang Juragan (21+) cover
Me And You Both Of Us cover
ALZELVIN cover

My Boss's Problem

19 parts Complete

(Romantic Comedy) #3 My Boss Series Lulove Jellyta baru saja ditugaskan menjadi asisten pribadi Marcopolo Wijaya. Baru pertama bertemu, Lulove menemukan banyak hal buruk pada diri Marco, terutama masalah dalam hidupnya. Namun, semua permasalahan yang menerpa Marco lambat laun menyeretnya masuk dalam drama berkepanjangan. Kalau tahu hidup bos barunya lebih rumit dari rumus kimia, lebih baik dia tidak menerima tawaran pekerjaan itu. Astaga... bagaimana hidupnya sekarang jika masalah yang menimpa Marco terus-terusan mengguncang ketenangannya? Dia bisa gila! *Note: Baca ini bisa menyebabkan sakit perut, guling-guling, sebel, marah, sedih, bahagia, pokoknya semua jadi satu.