Story cover for Cold  by elitaans
Cold
  • WpView
    Reads 12,303,570
  • WpVote
    Votes 569,386
  • WpPart
    Parts 61
  • WpView
    Reads 12,303,570
  • WpVote
    Votes 569,386
  • WpPart
    Parts 61
Ongoing, First published Dec 06, 2017
"Hanya orang bodoh yang selalu menyianyiakan seseorang yang selalu berjuang dan bertahan" -Kanaya shakilla

"Terkadang, Mata itu lebih meyakinkan daripada mulut. Jadi, gue lebih percaya sama penglihatan daripada sama penjelasan seseorang" -Arga Stevano.

=================

   Berawal dari terlambatnya ia datang kesekolah pada hari pertama pelaksanaan LOS, yang mempertemukannya pada manusia es batu , Arga stevano. 

Sejak pertemuan itu, Kanaya Shakilla atau yang biasa di panggil Naya itu , memilliki rasa penasaran pada seorang Arga stevano. Naya merasa bahwa arga tidak bisa merasakan apa pun seperti senang, sedih, galau, bahkan jatuh cinta , pandangannya selalu datar dan ia tak pernah bicara . 

Tetapi karena rasa penasarannya dan sering nya menstalker Arga , Naya mulai merasa bahwa ada yang aneh pada tubuhnya terutama jantung. Naya sadar bahwa ia mulai mencintai Arga.

sejak saat itu naya mulai berjuang mendekati Arga dengan segala cara. Apakah naya akan berhasil mencairkan hati beku arga ?

==========================

#001 In teenfiction (15/11/18)
#001 In Remaja (26/09/18)
#001 In Fiksi Remaja (13/08/18)
#001 In Remaja (08/08/18)
#001 In Cinta (24/05/18)
#030 In Fiksi Remaja (23/05/18)
#031 In Fiksi Remaja (22/05/18)
#065 In Teen Fiction (13/05/18)
#003 In Fiksi Remaja (13/5/18)
#071 In Teen Fiction (13/05/18)
#082 In Teen Fiction (8/05/18)
#087 In Teen Fiction (3/05/18)
#094 In Teen Fiction (27/04/18)
#108 In Teen Fiction (23/04/18)
#114 In Teen Fiction (20/04/18)
#128 In Teen Fiction (18/04/18)
#154 In Teen Fiction (14/04/18)
#155 In Teen Fiction (13/04/18)
#198 In Teen Fiction (09/04/18)
#209 In Teen Fiction (08/04/18)
#275 In Teen Fiction (06/04/18)
#303 In Teen Fiction (03/04/18)
#403 In Teen Fiction (01/04/18)
#426 In Teen Fiction (30/03/18)
#554 In Teen Fiction (26/03/18)
#618 In Teen Fiction (13/01/18)
#678 In Teen Fiction (13/01/18)

Perfect Cover by @kadinn_
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Cold to your library and receive updates
or
#109kanaya
Content Guidelines
You may also like
Felicity [On Going] by ayudiantta
12 parts Complete
BRAKK... "Aww..". Ringisnya. Naya yang belum sepenuhnya sadar berada di atas tubuh orang itu, hanya bisa meringis menahan sakit di dahinya karena terbentur dengan hidung orang yang di tindihnya itu. "Aduh, sakit banget dahi gue, lecet nih kayaknya". Adunya sembari mengusap keningnya yang memerah. "Tapi, kok gue jatuhnya nggak sakit ya". Setelah merasa jika dirinya menabrak seseorang tadi, refleks Naya membuka matanya dan pandangannya langsung bertubrukan dengan mata orang di bawanya, yang 'sialnya malah menatapnya nya dengan tatapan intens dan bibir yang menyunggingkan senyum tipis. Buru buru Naya bangkit dari atas tubuhnya, dan membatu sosok itu berdiri dari jatuhnya. "So-sorry El, g-gue nggak sengaja". Naya meruntuki dirinya yang ceroboh sampai sampai menabrak orang begini. _____________________ "Hm, liat gue". Ujar El dengan tatapan masih tertuju pada Naya. "Ha?". Naya mendongak menatap El, wajah tampannya seakan menghipnotis Naya saat ini. "Lo, cewek waktu itu kan?". Tunjuknya ke arah Naya dengan senyum yang masih tercetak di wajahnya. "I-iya". Ah mengapa Naya merasa dirinya gugup sekarang. El maju mendekatinya yang mengakibatkan Naya refleks memundurkan langkahnya. Mata El seakan menghipnotis Naya, sehingga Naya tidak dapat mengalihkan tatapannya dari mata tajam milik El. "Lo, ng-ngapain". Panik Naya saat tubuhnya terbentur dinding, dan tangan kekar El mengunci tubuhnya. "What it's your name', girl"?. Tanyanya dengan suara serak , yang sialnya' malah membuat jantung Naya kejang kejang. ______________________ _Cerita ini hanya fiktif belaka, jika ada kesamaan nama tokoh, tempat, dan kejadian. Itu semua hanya kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan_ 💯 karangan sendiri!! _____________________ all picture inside © Pinterest
Hai, Angkasa! [COMPLETED] by Nannqinatia
69 parts Complete
"GUE SUMPAHIN LO SUKA SAMA GUE!" "Mimpi." __________________________________ Angkasa cuek, Starla hiperaktif. Angkasa tenang, Starla heboh. Angkasa realistis, Starla dramatis. Angkasa benci direpotkan, Starla hobi merepotkan. Bagi Angkasa, hidupnya sudah cukup tentram ... sebelum kesialan berwujud perempuan dengan suara yang nyaring datang dalam kehidupannya. Membawa hal-hal merepotkan yang paling Angkasa hindari. Mereka berdua sangat bertolak belakang, bagaikan langit dan bumi. Namun, mereka punya satu kesamaan, yaitu sama-sama memiliki rahasia yang tertutup rapat. Bersikap seolah mereka adalah manusia yang selalu bahagia. Hanya dalam hitungan hari, sosok Angkasa yang sebelumnya dicap 'menyebalkan' oleh Starla, langsung berubah menjadi 'pacar idaman' yang didambakan gadis itu. Masalahnya, apa Starla bisa meruntuhkan tembok kokoh di hati Angkasa? "HAI, ANGKASAAA!" "Bisa diem?" "Bisa. Tapi gamau." "Angkasa, rayap itu nyamuk, kan?" "Bodoh!" "Angkasa, jangan galak-galak. Nanti bucin sama gue baru tau rasa!" "Jangan kebanyakan halu." "Angkasa! Udah suka sama gue, ya?" "Iya." "SERI--" "Di mimpi lo." Highest Rank: #3 in Crazy girl (09/05/21) #3 in Angkasa (13/05/21) #5 in SMA (13/06/21) #1 in Starla (13/06/21) #2 in Coolboy (13/06/21) #4 in Dingin (13/06/21) #3 in Remaja (16/06/21) #6 in Roman (17/06/21) #3 in Populer (20/06/21) #1 in Angkasa (02/08/21) #3 in Sibling (23/09/21) #1 in Persahabatan (14/10/21) #2 in Fiksi remaja (15/12/21) #1 in Sweet (20/01/22) #2 in Friendzone (08/03/22) #3 in Teenfiction (28/04/22) #2 in Perjuangan (09/02/23) __________________________________ ❤️ Jangan lupa tambah ke library. ⚠️ Diharapkan follow sebelum membaca. ⚠️Jangan SIDER, gak baik. TENGKYUUUUUU AND SEE YOU!
MY BABY BOYFIE [END] by chachns
53 parts Complete
"Nay, pengen bobo." "Nay, bikinin Sargas susu." "Nayya, peluk!" Rengekan tersebut sudah biasa didengar oleh Nayya hampir setiap hari. Siapa lagi kalo bukan pacarnya, Sargas Raditama. Badboy julukannya ketika di sekolah, Baby boy julukannya ketika sedang berdua bersama Nayya. Nayya tidak habis pikir. Badan L-men kelakuan bebelac. Emaknya ngidam apa sih? "Kalo kalian cium wangi telon, fiks itu Sargas yang pake." -Kanayya Geandara *** [ UTAMAKAN FOLLOW SEBELUM MEMBACA ] ⚠️ Banyak mengandung bahasa kasar dan unsur kebodohan! ⚠️ Alur cerita ini asli dari pemikiran saya sendiri. Apabila ada persamaan nama tempat, tokoh, dan karakter dengan cerita lain itu adalah sebuah kebetulan. Terima kasih. #1 in Childish [25/02/21] #1 in Childish [26/02/21] #1 in Childish [27/02/21] #1 in Badboy [19/04/21] #1 in Badboy [20/04/21] #1 in Badboy [21/04/21] #1 in Badboy [22/04/21] #1 in Badboy [23/04/21] #1 in Badboy [24/04/21] #1 in Badboy [25/04/21] #1 in School [05/01/22] #1 in School [06/01/22] #7 in Fiksi Remaja [21/04/21] #7 in Fiksi Remaja [22/04/21] #7 in Fiksi Remaja [23/04/21] #1 in Remaja [03/11/21] #1 in Remaja [04/11/21] #1 in Remaja [05/11/21] #1 in Remaja [06/11/21] #2 in Hurt [09/04/21] #2 in Hurt [10/04/21] #2 in Hurt [11/04/21] #2 in Hurt [12/04/21] #2 in Hurt [13/04/21] #3 in SMA [01/08/23] #3 in SMA [02/08/23] #3 in SMA [03/08/23] #1 in Couple Bobrok [25/01/21] #1 in Sargas [25/01/21] #1 in Shin Yeeun [22/02/21] #1 in Nayya [23/02/21] #1 in Mood [12/03/21] #1 in Ong Seongwu [17/04/21] #1 in Broken Home [03/09/21] #2 in Receh [12/05/21] #2 in Trauma [28/08/21] #3 in Fiction [06/07/21] #7 in Romantis [07/09/21] Start: 19 November 2020 End: 10 Oktober 2021 cr : pinterest ©2020 chachns
GERHANA [SUDAH TERBIT] by exsuntry
61 parts Complete
[NOVEL DAPAT DIBELI DI CLOUDBOOKSPUBLISHING] Bagi Luna, kebahagiaan nya cuma Gerhana, cowok jutek yang selalu menolaknya. Cowok yang membuat Luna ingin hidup hari demi hari untuk melihat senyum manis cowok itu. Senyum manis yang ditujukkan untuk orang lain, bukan untuknya. Tiga tahun Luna mendekati Gerhana tidak membuat cowok itu melihatnya. Sampai akhirnya, Luna yang biasa nya selalu menempeli Gerhana mulai berhenti. Menjauh. Membuat cowok manis dengan tatapan tajam itu merasa kehilangan. Luna yang biasa menghampiri nya begitu melihatnya, kini menjadi Luna yang hanya melewatinya tanpa melirik. "Lo udah nyerah sama gue?" Anggukan Luna dengan tatapan datarnya kian membuat rahang Gerhana mengeras. "Gak boleh!" "Kenapa?" "Karena gue gak mau berjuang sendirian!" #1 doyoungnct [19/03/21] #1 doyoungnct [04/04/21] #1 doyoungnct [07/04/21] #1 doyoungnct [08/04/21] #1 doyoungnct [09/04/21] #1 doyoungnct [10/04/21] #1 doyoungnct [11/04/21] #1 doyoungnct [12/04/21] #1 doyoungnct [13/04/21] #1 doyoungnct [14/04/21] #1 doyoungnct [15/04/21] #1 doyoungnct [16/04/21] #1 doyoungnct [17/04/21] #1 gerhana [20/04/21] #1 doyoungnct [23/04/21] #1 osis [17/06/21] #1 kimdoyoung [20/06/21] #1 fiksiremaja [24/06/21] #1 teenfiction [26/06/21] #1 teenfiction [27/06/21] #1 fiksiremaja [27/06/21] #1 fiksiremaja [28/06/21] #1 teenfiction [28/06/21] #1 sekolah [28/06/21] #1 teenfiction [29/06/21] #1 nct [25/11/21] #1 kimdoyoung [31/05/24] #1 wattpadindonesia [29/05/25] •start: 02/01/21 •finish: 26/04/21
You may also like
Slide 1 of 10
restart cover
Felicity [On Going] cover
Hai, Angkasa! [COMPLETED] cover
Don't Go [END] cover
MY BABY BOYFIE [END] cover
Arka it's Mine! [Pindah ke Dreame] cover
Difficult Choice ✔ cover
GERHANA [SUDAH TERBIT] cover
Fosfor [ Terbit ] cover
My Protective Brothers cover

restart

45 parts Complete

[SELESAI] Nana tidak lagi mendapatkan sikap manis Raga setiap harinya. Dan Raga tidak lagi memberikan perhatiannya untuk Nana. Nana selalu mencoba mendekati Raga. Sementara Raga selalu menjauh sejauh mungkin dari Nana. Nana menginginkan Raga. Tetapi Raga tidak menginginkan Nana. Mereka bukanlah dua orang asing yang saling tidak mengenal. Sebelumnya mereka adalah dua orang yang sangat dekat. Tetapi keadaan berubah drastis setelah hari itu. Akankah keadaan kembali seperti semula? _____________________________ _____________________________ ? 24/11/2017 ?25/05/2018