Troublemaker [Published]
  • Reads 3,859,306
  • Votes 184,867
  • Parts 42
  • Reads 3,859,306
  • Votes 184,867
  • Parts 42
Complete, First published Feb 28, 2014
Bagi Derin, jatuh cinta ternyata nggak segampang meng-capture gambar lewat kamera. Tidak juga selalu manis dan renyah seperti potongan cheese cake yang selalu dia suka. Cinta ternyata tidak selalu menyenangkan seperti dalam kisah-kisah yang diceritakan.

Sejak bertemu dengan Arka--cowok yang so-damn-cool kalau lagi unjuk trik di atas skateboard--Derin merasa waktu berjalan terlalu cepat. Rasanya, tiap saat ingin ia habiskan bersama Arka, meski itu sekadar duduk mengobrol saja.

Namun, setelah mereka semakin akrab, Derin merasa ada yang janggal. Arka terllau tahu tentang dirinya. Segalanya. Termasuk masa lalu dan orang-orang yang tersangkut di dalamnya--yang sangat ingin ia lupakan.

Apa motif Arka sebenarnya? Apakah Derin harus mulai menyiapkan diri untuk kecewa?

Saat jatuh cinta, kau tahu, kau harus bersiap akan segala kemungkinan. Termasuk, harapan yang kadang tak sesuai kenyataan.
All Rights Reserved
Sign up to add Troublemaker [Published] to your library and receive updates
or
#178troublemaker
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
When I See You Again cover
Are You? Really? cover
Araisy'AA  (TAMAT) cover
S: Sadena, Sandra & Sandiwara cover
Straight cover
BURN LOVE (EARTHMIX X PONDPHUWIN) ~COMPLETED~ cover
Amor Est Poena -TS(1) SUDAH TERBIT cover
Hypomone {ὑπομονή} || cover
Eibisidi cover

When I See You Again

31 parts Ongoing

Ryan adalah lelaki dengan gangguan skizofrenia. Dia melanjutkan studinya di kampus setelah cuti selama empat semester. Di sana, dia dipertemukan dengan Zeline, perempuan centil yang terus mengejar-ngejarnya. Setiap orang memiliki masa lalu, begitupun dengan Ryan dan Zeline. Namun, bagaimana jika dua orang yang baru saja dipersatukan cinta, harus terpisah karena masa lalu?