PRESENT IS PRESENT [COMPLETE]
17 parts Complete Present is present
Present bisa diartikan sebagai saat ini, namun bisa juga diartikan sebagai hadiah.
Oleh karena itu, saat ini merupakan hadiah dari usahakita di masa lalu.
Diri kita saat ini tak terlepas dari diri kita di masa lalu
Jadi cerita ini tentang Nilla, mahasiswi yang mengenang masa SMP nya.
Lalu, siapa bilang, kenangan terindah hanya saat SMA saja?
Memang, kata kebanyakan orang masa SMA tak terlupakan, dimana menemukan cinta pertama, cinta sejati maupun persahabatan sejati.
Berbeda dengan Nilla, baginya justru saat SMP lah saat yang tak terlupakan. Terutama saat tahun terakhirnya, yaitu di kelas 9.
Ia masuk di kelas 9A yang hanya terdiri atas 15 siswa, dan kelas ini adalah kelas unggulan.
Ini kisah Nilla, bersama 9A
Di 9A, ia mengukir kenangan berharga di tahun terakhirnya di putih biru.
(ini nonfiksi wkwk, jadi cuma namanya yang diubah tapi alurnya sama persis ama kisah nyata)