Kau menciumku dihiasi kembang api yang kita lihat bersama dipinggir pantai.Namun tak ku sangka itu menjadi sebuah salam perpisahan yang sama sekali tidak aku sadari.Selepas itu aku kehilangan mu,benar-benar kehilanganmu. lalu kau muncul lagi setelah 7 tahun berlalu, akankah perasaanku tersampaikan? akankah kau menjadi kekasihku,atau kau tetap menjadi sahabatku??All Rights Reserved