Don't Blame Me / Versi DoubleKyu (Kyuhyun Kyungsoo) WonHae
  • Reads 1,331
  • Votes 151
  • Parts 2
  • Reads 1,331
  • Votes 151
  • Parts 2
Ongoing, First published Dec 25, 2017
Cho Kyuhyun,  adalah seoarang anak laki-laki yang tampan berumur 8 tahun. Selama 4 tahun pula dirinya hidup seorang diri di salah satu pelosok Desa. Dimana semua warga di Kampungnya tidak ada yang berani mendekatinya. Yah...hidupnya cukup miris. Karena ia harus hidup dengan sebuah penyakit yang di deritanya sejak kecil yaitu HIV.  Kyuhyun tertular penyakit tersebut dari kedua orangtuanya yang telah meninggal. Suatu hari sepasang keluarga mengajaknya untuk tinggal bersamanya dan mengangkatnya sebagai anak mereka.  Kyuhyun di rawat dengan sangat baik oleh mereka hingga ia berumur 17 tahun. Hanya saja anak bungsu dari keluarga itu sangat membenci kehadiran Kyuhyun di dalam keluarganya.  Bagi Kyungsoo,  Kyuhyun hanyalah anak pungut yang telah merebut perhatian keluarganya darinya.  Seiring berjalannya waktu,  penyakitnya semakin parah. Apakah ada secercah harapan untuk dirinya agar bisa sembuh dari penyakitnya?
All Rights Reserved
Sign up to add Don't Blame Me / Versi DoubleKyu (Kyuhyun Kyungsoo) WonHae to your library and receive updates
or
#26shimchangmin
Content Guidelines