Story cover for Takdir Cinta Sang Penggemar Bola by tutudthoyibah_
Takdir Cinta Sang Penggemar Bola
  • WpView
    Reads 236
  • WpVote
    Votes 13
  • WpPart
    Parts 1
  • WpView
    Reads 236
  • WpVote
    Votes 13
  • WpPart
    Parts 1
Ongoing, First published Jan 01, 2018
~ Wardah Althafunnisa
    Adalah seorang gadis yang beranjak dewasa dengan usia masih 19 tahun. Ia sekarang sedang berhijrah menjadi manusia yang lebih baik. Hijrahnya ia mulai dengan menutup seluruh lekuk tubuhnya dengan jilbab dan khimar. Bahkan ia punya mimpi jika suatu saat nanti ia punya suami, ia ingin memakai niqob agar kecantikannya hanya suaminya saja yang melihat. Namun, hijrahnya terpengaruh karena hobinya sendiri yakni penggemar bola. Tapi anehnya, ia suka bola karena melihat di TV ada pemain muda yang dianggapnya ganteng dan multitalenta. Saat ia nonton bola ia jadi lupa segalanya. Karena prinsip yang ia anut adalah " Kewajiban dan Akhlak adalah suatu hal yang berbeda".

~Hanif A.S.
   Adalah seorang pemain bola yang usianya masih 20 tahun. Ia sekarang bermain di klub besar asal Jawa Timur. Ia terpilih berdasarkan seleksi skill yang ia punya. Bahkan, ia juga dipilih untuk bergabung di Timnas Indonesia yang menjadi kebanggaan seluruh rakyat Indonesia. Namun, hidupnya terasa lebih berwarna saat ia mengenal sosok wanita yang unik yang tanpa diketahuinya adalah wanita yang digariskan Allah untuk menjadi penyempurna Agamanya. 

Lantas, bagaimana keduanya bisa saling mengenal. Dan tanpa diketahui keduanya ternyata mereka berdua saling menyimpan rasa dalam diamnya hingga akadlah yang menyatukannya.

Gresik,01 Januari 2018

Salam kenal dr Thoyyibatud Duriyyah
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Takdir Cinta Sang Penggemar Bola to your library and receive updates
or
#128takdircinta
Content Guidelines
You may also like
AKU, KAMU, DAN GBK KALA ITU by Lynn_tessa
13 parts Ongoing
seorang muslimah keturunan Indonesia, Arab, Belanda yg di jodohkan dengan pemain sepak bola Indonesia asal Belanda yg tidak terlalu paham agama. Mungkin...ini berat bagi muslimah itu, tapi.... Ibunya yg ingin menjodohkan mereka dari mereka lahir. muslimah itu bernama ANNISA ALISHA NUR ASYIFA ASSEGAF. Gadis itu akrab di panggil Sasha, panggilan Sasha di dapat dari nama depannya anniSA aliSHA (lihat huruf yg besar) Yapp, alisha memiliki marga Arab. Yaitu Assegaf, marga itu ia dapat dari ayahnya, alisha termasuk keturunan nabi muhammad saw. gadis cantik dengan mata biru, hidung mancung, alis tebal dan rapi, bulu mata yg tebal dan lentik, kulit putih bersih, serta bibir tipis berwarna pink alami. Ibunya blasteran Indonesia Belanda dan ayahnya orang Arab asli, ayahnya adalah seorang CEO perusahaan terkemuka di Indonesia. Alisha di jodoh kan dengan seorang laki-laki bernama RAFAEL WILLIAM STRUICK yang akrab dipanggil Rafa. Seorang atlet bola, dia adalah pemain sepak bola Indonesia yg berasal dari Belanda. Dia masih memiliki darah Indonesia dari ibunya. Pria yg memiliki tinggi 187 cm, hidung mancung, mata coklat, rambut brokoli, gigi rapi dan putih. Rafael adalah pria yg sanggat di idolakan oleh kaum hawa, banyak kaum hawa yg bermimpi memiliki nya. Namun, siapa sangka, pemenang nya adalah seorang gadis cantik yg ternyata juga salah satu fans beratnya. ❗DISCLAIMER❗cerita ini hanya fiksi atau karangan author semata, saya hanya meminjam tokoh. Jangan baper yaa.
ALA by MaliniRsmwtt
15 parts Complete
dinikahin sama bocah smp? yang masih 15 tahun? Tidak bisa dirasakan oleh seorang pemuda tampan yang kini umurnya sudah mencapai 19tahun untuk seorang wanita cantik nan solehah. Tidak terlalu solehah sih, tetapi ia mengerti akan ilmu agama. Syahla putri amira yang kerap dipanggil ala, yang harus mati matian menerima perjodohan dari kedua orang tuanya Ala si gadis penakut jika lampu dimatiin, dan gadis yang tak terlalu menyukai adanya ac Dimas yang mood nya gampang berubah, membuat ala harus tetap bersabar atas perlakuan dimas terhadapnya dan dimas yang selalu mengubah kosa katanya saat memanggil istrinya. kadang lembut, kadang juga kasar "heh bocil, coba aja orang tua gue sama lo gak bersahabat dari kecil..mungkin gua gak bakal dipaksa nikah kaya gini sama bocah smp model lo!" "maaf kak, tadinya aku sempat menolak, tetapi melihat bunda dan tante resti yang sepertinya berharap jika aku menerima perjodohan ini, membuat aku tidak tega menolaknya" ... "belajar ilmu agama ongkoh, tapi penakut" ... "berhubung gue suami lo, jadi gue boleh dong icip icip tubuh lo cil" Ala membelalakan kedua bola matanya sempurna dikala dimas berbicara seperti itu "tapi aku masih smp kak, aku... takut kalo aku hamil. a-aku belum...aku belum siap menanggung semuanya kak" Detik kemudian, dimas tertawa melihat ekspresi perubahan datar istrinya "bercanda cil, lagian siapa juga yang mau sama tubuh lo cil, kurus, tepos. Tulang semua" ujar dimas membuat ala tersenyum kecut Mengandung unsur 17+ Langsung mampir yok!!!
The Perfect Wife For Ilyas by ladyedelweis_
43 parts Complete
[SEGERA TERBIT] Romance Ilyas Raka Aryatama adalah pria dengan segudang sifat buruk. Di usianya yang ketiga puluh dua tahun dia belum juga memutuskan untuk menikah. Namun suatu hari, sang ibu menjodohkannya dengan seorang wanita shaleha bernama Malaika. Ilyas tidak punya pilihan selain menerima perjodohan itu. Namun ia tetap tidak bisa menerima Malaika di dalam hidupnya. Malaika Haniyah adalah seorang wanita yang menanggung beban hidup begitu berat. Suatu hari seorang wanita bernama Rosa menawarkannya untuk meringankan segala beban di hidupnya. Namun syaratnya ia harus menikah dengan putra Rosa yang bernama Ilyas. Memang benar beban hidupnya menjadi terasa lebih ringan. Namun, dengan hadirnya Ilyas di hidupnya, membuat beban hatinya menjadi begitu berat. Namun Malaika akan tetap bertahan dengan Ilyas selama tidak ada wanita lain dalam hidup Ilyas. Kalau ada, maka Malaika akan beranjak pergi dari hidup Ilyas. Karena kesabaran dan kebaikan hati Malaika, Ilyas dibuat luluh olehnya. Akhirnya kehidupan pernikahan yang Malaika dambakan bisa ia dapatkan. Segala prilaku manis Ilyas membuat Malaika mencintainya semakin dalam. Namun masalah datang. Suatu hari, Malaika mendapati seorang wanita di apartemennya. Wanita itu mengaku sebagai kekasih Ilyas. *** Siapkan hati jika sudah membaca beberapa part dari cerita ini. Bisa jadi kamu tidak akan menyukai sang tokoh utama di awal cerita. Tapi cobalah bertahan sampai akhir, mungkin kamu bisa jatuh cinta padanya. Hak Cipta Dilindungi Oleh Undang-Undang! Copyright©2019 Adelia NR Dipublish... -29 Juli 2019 23:30 Selesai... 3 September 2019 Republish Minggu, 6 Juni 2021
You may also like
Slide 1 of 9
HALLO FUTURE (ATLET SERIES) cover
Bersamamu Halalku √  cover
Goal of Mine [SUDAH DIBUKUKAN & DITERBITKAN] cover
Kekuatan Do'a cover
RAYHANA : Takdirku Bersamamu [END√] cover
RED CARD FOR LOVE cover
AKU, KAMU, DAN GBK KALA ITU cover
ALA cover
The Perfect Wife For Ilyas cover

HALLO FUTURE (ATLET SERIES)

16 parts Ongoing

Kembalilah jika rumah baru mu berdebu. Rumah lama mu akan selalu menjadi tempat ternyaman-mu.