Hadiah Terindah Dari Ayah (COMPLETED)✔
  • Reads 20,172
  • Votes 911
  • Parts 21
  • Reads 20,172
  • Votes 911
  • Parts 21
Complete, First published Jan 03, 2018
Zulva Arasy gadis cantik berusia 16 tahun harus menerima bahwa ia harus hidup sendiri dengan seorang Asisten Rumah tangga ,dan supir pribadinya.

Ibunya yang sudah meninggal sejak ia berusia lima tahun dan Ayahnya yang sibuk bekerja di luar kota, membuatnya tumbuh menjadi gadis yang mandiri.

Zulva hidup dengan kesendirian. Terkadang ia merindukan sosok Ayah di kehidupannya. 

Namun apa yang terjadi ketika sang Ayah memberikan Zulva sebuah hadiah di hari ulang tahunnya? Hadiah yang sama sekali tidak terpikirkan oleh Zulva ataupun orang kebanyakan. Dan kira-kira apa hadiah itu?

"Yah ini adalah hadiah terindah yang aku dapat dari Ayah."
-Zulva Arasy-


Story By : Sirahmahtgr
All Rights Reserved
Sign up to add Hadiah Terindah Dari Ayah (COMPLETED)✔ to your library and receive updates
or
#417kematian
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Warning: Physical Distancing! [COMPLETED] cover
A dan Z cover
THEORUZ cover
Suamiku Sultan cover
Crazy Marriage cover
Di Usia 16(Terbit) cover
Om Alex (My Cold Husband) ✓ cover
Senja Di Alaska cover
Suami Rahasia✓ cover
Feeling Perfect cover

Warning: Physical Distancing! [COMPLETED]

91 parts Complete

[CHAPTER MASIH LENGKAP, EXTRA CHAPTER TERSEDIA DI KARYAKARSA] Sembari menunggu jadwal wisuda, Sabrina memutuskan menerima tawaran bekerja sementara di Event Planner startup milik seniornya di kampus. Tentu saja, dia nggak berharap banyak. Berurusan tiap hari dengan Bang Zane yang menyebalkan itu, siapa juga yang betah? Sayangnya ... pandemi berkata lain. Jika rencananya paling lama hanya bekerja selama tiga bulan, sekarang dia bukan saja harus mengulur-ulur durasi menjadi bawahan sang bos kampret, tapi juga jadi salah satu teman karantinanya ... entah sampai kapan. PS. For better experience, baca WRONGFUL ENCOUNTER dulu