Story cover for Matchmaking by nanalvi
Matchmaking
  • WpView
    Reads 106,474
  • WpVote
    Votes 5,565
  • WpPart
    Parts 24
  • WpView
    Reads 106,474
  • WpVote
    Votes 5,565
  • WpPart
    Parts 24
Ongoing, First published Jan 03, 2018
(13+) Kirana Amanda, biasa dipanggil Ara. Gadis periang berumur 18 Tahun,  harus menjalani sesuatu hal yang mungkin sulit untuk dilakukan untuk orang lain seumurannya, Menikah.

Farhan Gibran, pewaris tunggal dari keluarganya yang menuntutnya untuk menikahi wanita yang diinginkan oleh kedua orang tuanya. Farhan yang terjebak oleh masa lalu yang membuatnya sulit untuk menerima seseorang baru dihidupnya.

Namun apakah waktu dapat menyatukan keduanya? Dan apakah Farhan yang dingin dapat menerima kehadiran Ara?

-Matchmaking
All Rights Reserved
Sign up to add Matchmaking to your library and receive updates
or
#816goodgirl
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Best Of Name (END) cover
Assalamualaikum Calon Pilot [END] cover
JEANDRA MARCELL cover
ISTRI BOCAH [21+] cover
HMH Seasons 2  cover
terpaksa menikah  cover
Arranged Married cover
MY CRUSH cover
Amanda & Bima [TERBIT] cover

Best Of Name (END)

65 parts Complete

Pernikahan karna perjodohan. Antara 2 orang yang tidak saling mengenal. Askara, sosok perempuan yang belum selesai dengan masa lalunya. Dia harus menerima nasibnya untuk dijodohkan dengan pria pilihan orang tuanya. Endra, sosok pria yang sudah memantapkan pilihannya dengan sosok wanita pujaannya.Tapi dia harus mengikhlaskan wanita pujaannya demi keinginan orang tuanya. Banyaknya pertengkaran dan pertaruhan nyawa terjadi diantara mereka. Bagaimana akhir cerita mereka? ## "Tadi kenapa telfon? Sampe 3 kali, emang ada yang penting?" Kara terdiam mendengar kalimat terakhir Endra. 'Emang ada yang penting?' ,apa Kara yang hamil sudah tidak penting baginya? Kenapa Endra setega itu? ## "Ra, lo mau pindah kamar?" Kara mengangguk "Kenapa Ra?" "Itu yang lo mau kan, lo udah bosenkan tidur sama gue. Liat gue setiap bangun tidur dan setiap mau tidur. Gue bakal turutin kemauan lo!" ###