Daur Ulang Hati
  • Reads 19,224
  • Votes 2,460
  • Parts 15
  • Reads 19,224
  • Votes 2,460
  • Parts 15
Ongoing, First published Jan 10, 2018
Cerita Fiksi 
Sebaik-baik bacaan tetap Al-Qur'an

Ayat Al-Qur'an, hadits, atau perkataan para ulama dalam cerita ini dikutip dari ceramah asatidz sunnah dan website Rumaysho.com, muslim.or.id, muslimah.or.id, muslimafiyah.com, almanhaj.or.id, dll, insyaAllah.

========

Manusia mulai gencar mendaur ulang sampah. Selain memberi nilai tambah, mendaur ulang sampah juga dapat menyelamatkan bumi. 

Tapi, mungkinkah hati juga bisa didaur ulang? Apa yang akan bisa diselamatkan? 

Baca dan kalian akan jatuh cinta pada cerita ini! 
Percaya? Jangan! Itu hanya bujuk rayu semata. 
Tapi mampir dulu aja, siapa tau jatuh cinta beneran, kan, hehe.

"Ingatlah bahwa di dalam jasad itu ada segumpal daging. Jika ia baik, maka baik pula seluruh jasad. Jika ia rusak, maka rusak pula seluruh jasad. Ketahuilah bahwa ia adalah hati" (HR. Bukhari no. 52 dan Muslim no. 1599).
All Rights Reserved
Sign up to add Daur Ulang Hati to your library and receive updates
or
#434sampah
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 20
Menghitung Karsa cover
[NUG's 7] The Perfect Secret cover
Romanticize cover
Balikan, Yuk! cover
More Than Words [Completed] cover
✓ Aisyah's Real Romance (Project Cinta Batik Publisher) -Tamat cover
IKRAR SUCIMU cover
Seikhlas Aku Mencintaimu cover
Diamku cover
MADU [Tersedia Lengkap Di Dreame] cover
Finding You cover
Meraih Cinta Bidadari Surga (Selesai) cover
Asmara Subuh cover
My Lovely Husbando | Levi Ackerman x Y/N Sonata | cover
IDDAH cover
Unpredictable Husband cover
ROMANSA PERTAMA cover
ABDI NEGARA cover
Sang Inspektur cover
Muffazan cover

Menghitung Karsa

32 parts Ongoing

Seberapa banyak niat yang terpendam, akan selalu kalah dengan yang namanya satu tindakan nyata. Tentang persahabatan yang tak lekang oleh waktu. Pertemuan, berpisah, dan kembali bertemu. Jarak bukanlah hambatan. Hanya saja perasaan yang tak bisa dibohongi. Saat dia terlalu nyaman untuk menikmati rasa yang dipendam sendiri. Atau saat dia terlalu takut untuk melangkah lebih jauh lagi.