Story cover for Hurt by suarasinar
Hurt
  • WpView
    LECTURAS 3,499
  • WpVote
    Votos 535
  • WpPart
    Partes 7
  • WpView
    LECTURAS 3,499
  • WpVote
    Votos 535
  • WpPart
    Partes 7
Concluida, Has publicado ene 10, 2018
Atlanna Maheswari. Gadis manis dengan senyuman andalannya. Semua orang yang melihatnya pasti langsung menyimpulkan bahwa ia adalah manusia paling bahagia di muka bumi. Tanpa mereka sadari, Atlanna adalah salah satu yang memiliki luka terparah. Hanya saja semesta mau bekerja sama dengannya untuk menutupi itu.

"Ayah adalah cinta pertama sekaligus patah hati pertamaku." - Atlanna Maheswari.

Patahnya pun bukan hanya perihal rumah yang tak lagi ramah. Menginjak usia remaja ia harus bertemu dengan sosok laki-laki sedingin kulkas namun dapat menarik dirinya ke pusaran itu. Pusaran menyakitkan yang ia ciptakan sendirian.

"Gue nggak suka liat lo ngejar-ngejar gue. Lo manusia atau hewan?" - Aksa Dhananjaya.

Sanggupkah Atlanna menjalankan itu semua?

Bagaimana caranya ia menyelesaikan semuanya?

- Hurt -


Published, 15 Januari 2018.
#teenfiction
©2018
tertanda, syahirasnz
Todos los derechos reservados
Regístrate para añadir Hurt a tu biblioteca y recibir actualizaciones
O
#6fiksiremaja2019
Pautas de Contenido
Quizás también te guste
Become an Extra or Main Character [END] de abcde_zzZZ
36 partes Concluida
Sebuah pertanyaan. Bagaimana caranya untuk bahagia? . . . Seorang perempuan yang hidup tanpa kebahagaiaan, kini mendapatkannya dengan mudah. Caranya? Tidak ada. Kebahagiaannya itu lenyap seolah ditelan bumi sejak ia lahir dan membuka matanya. Kehidupannya yang miris sungguh sangat disayangkan. Tapi, satu kejadian yang ia anggap itu adalah awal kebahagiaannya adalah... Saat ayahnya sendiri yang mengambil nyawanya. Sebuah kebahagiaan yang perempuan itu dapatkan sekian lama, akhirnya lenyap lagi karena suatu hal yang kembali terulang. Dalam mimpinya, seorang gadis memberinya harapan dengan hidup bahagia bersama orang-orang yang akan mencintainya. Tapi itu pun kembali lenyap seakan kebahagiaan enggan untuk dimiliki oleh perempuan itu. • • • Apakah kehidupan keduanya ini bisa menebus penderitaannya? Jika bisa, bagaimana cara mempertahankannya? Dan jawabannya selalu, TIDAK. • • • " Katanya, kebahagiaan tidak bisa terus dimiliki. Layaknya roda berputar, semua hal bisa didapatkan, meski itu hal yang tidak diinginkan. Semua hal yang didapatkan tidak akan selalu hal baik. Baik di dunia manapun, hal baik tidak selalu tetap. Itu bukanlah hal yang kekal. Tidak perlu juga mencari apa itu kebahagiaan dan bagaimana cara mendapatkan kebahagiaan. Karena saat mensyukuri semua yang kita miliki, saat itu juga kita akan merasakan kebahagiaan dengan cukup." Ucap seseorang yang sudah terbiasa menerima kebahagiaan selama hidupnya dan tidak pernah tahu apa itu kesengsaraan. . . . ⚠️⚠️⚠️ →Cerita ini murni hasil imajinasi saya sendiri❗ →Tidak menerima plagiarisme dalam bentuk apapun❗ →Mohon maaf jika mungkin ada beberapa kata yang kurang tepat atau salah pengetikan, dan juga mungkin ada kesamaan dalam nama atau watak karakter. ⚠️⚠️⚠️ ♡♡♡
FRIENDzone (Completed) de YayuYatimah
47 partes Concluida
Awalnya memang teman biasa, Namun tiba-tiba datang rasa cinta. Namun hanya salah satu saja yang dihati merasakan cinta. Awalnya memang tidak ada rasa, Namun akhirnya ada rasa yang istimewa. Namun salah satunya hanya masih ingin tetap jadi TEMAN saja. Menjadi teman yang akrab rasanya tidak cukup, tak rela rasanya jika si dia akhirnya bersama orang lain. Diri ini yang harusnya menjadi jodohnya. Seolah ia tau apa yang kita harapkan, Namun ia tak pernah mau menjelaskannya. Seolah semua ini memang tidak apa-apa, tetap berteman bersahabat saja. Cinta memang tidak tau datangnya, entah itu sahabat. Namun memang kita tidak bisa memaksa orang lain mencintai kita. Berharap ada kesadaran hati darinya, keterbukaan darinya. Agar diri tak sekedar dijadikan teman saja. Masih menanti kepastian, namun memang rasanya makin sesak hati. Takut berharap terlalu tinggi, takut lebih sakit hati lagi. Terkadang memang pertemanan atau persahabatan menjadi ada yang mengganjal dihati, saat diantaranya tumbuh asmara disatu sisi. Mungkin hanya akan tetap jadi teman seperti biasa, kecuali akhirnya hatinya saling tergerak untuk mau bersama jadi jodoh juga. ___ Ini kisah cinta tak berbalas, Cinta sendirian. Dimana cinta ini hanya menyakiti dia yang mencintai, bukan cinta sempurna terlebih abadi. Karena ini bukan romansa remaja. Ini kisah perjuangan gadis sederhana, yang berharap setiap kebangkitannya dari kegagalan bisa menemui keberhasilan. namun, kegagalan menyambut. Ini kisah series semua asmara sang Gadis. INI KISAHKU ... "Jangan memandang orang dengan rendah kecuali kamu ingin menolongnya untuk bangkit." Shopia Andini. "Cintai apapun yang ada didunia dengan sewajarnya. Karena apapun yang ada di dunia tak ada yang abadi." Wildan Pratama. "Cinta sejati adalah ketika dia mencintai orang lain, dan kamu masih mampu tersenyum, sambil berkata: aku turut bahagia untukmu." Yayu Yatimah. --- Real My Imagination YayuYatimah. On Published: AGUSTUS 2018 Completed : MEI 2019
Quizás también te guste
Slide 1 of 10
Lilin [TELAH TERBIT & DISERIESKAN] cover
FIZYA cover
As Time Allows cover
AKSAFA (End) cover
[Bukan] Cinta Pertama cover
Devilicya [END] cover
Become an Extra or Main Character [END] cover
Another Goodbye (The Other Side 2) cover
My Psycopath Man (Sudah Terbit) cover
FRIENDzone (Completed) cover

Lilin [TELAH TERBIT & DISERIESKAN]

53 partes Concluida

(NOVEL LILIN TELAH TERSEDIA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA MAUPUN TOKO BUKU ONLINE LAINNYA) (SEBAGIAN CHAPTER TELAH DI UNPUBLISH UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN) #1 fiksiremaja 25 Februari 2020 #1 watty2020 25 Februari 2020 #1 bestseller 20 Februari 2020 #1 broken 14 Februari 2020 #1 favorit 17 Februari 2020 #1 Alena 25 Februari 2020 #1 Devan 25 Februari 2020 #1 Family 26 Februari 2020 #1 Nyesek 27 Februari 2020 #1 Romance 06 Maret 2020 #1 Hurt 11 Maret 2020 #1 Populer 30 Maret 2020 #1 Penerbit 30 Maret 2020 #1 teenfiction 19 April 2020 Namaku Alena, Di saat semua anak remaja merayakan ulang tahunnya bersama orang tersayang, aku merayakannya hanya bersama lilin. Cahayanya tak membuat kehidupanku terang justru sebaliknya, cahaya itu membuatku gelap. Aku ingin seperti mereka, aku ingin keluar dan melihat kehidupan yang memancarkan sinar kebahagiaan tapi tak bisa, karena sejak lahir hidupku terbelenggu dalam gelap. Aku anak yang lahir dari wanita yang tak di cintai ayahku Aku juga seorang putri dari lelaki yang tak di cintai ibuku. Aku terabaikan dan di lupakan ketika mereka kembali bersama dengan orang yang masing-masing mereka cintai. Aku lelah, aku capek, aku muak Ingin rasanya aku tenang selamanya tuhan, Bolehkah? Start nulis : 21 Desember 2019 Finish : 6 Juli 2020