Suit and Tie | ✅
  • Reads 727,123
  • Votes 28,253
  • Parts 59
  • Reads 727,123
  • Votes 28,253
  • Parts 59
Complete, First published Jan 11, 2018
Mature
- First story of The Derizcon Series -

Book I

            Victoria Beverlly Adam--atau yang lebih akrab disapa 'Vic'--adalah seorang gadis yang hidupnya tidak dapat jauh-jauh dari yang namanya 'belanja'. Namun, apa jadinya jika tiba-tiba saja perusahaan keluarganya--Adam's Corporation--mendadak gulung tikar dan membuat kehidupannya berubah dalam hitungan detik?

            Dengan terpaksa, gadis itu harus bekerja dan juga berhenti kuliah lantaran biaya hidup yang memberatkannya. Dan yang paling membuatnya tertekan ialah kesehatan ayahnya yang menurun drastis hingga harus dirawat di rumah sakit. Tapi, hal ini tidak membuat semangat seorang Victoria Beverlly Adam untuk berbelanja menjadi luntur tak bersisa. Dia selalu menyisihkan gajinya untuk pergi ke pusat pembelanjaan dan menjajankan uangnya.

            Hingga suatu hari....

            Kehadiran seorang pria sok misterius itu membuat hidupnya bertambah berantakan. Ibaratkan sebuah benang yang telah kusut, bertambah kusut lagi hingga butuh waktu lama untuk kembali meluruskannya.

            Rafael Derizcon--President of Derizcon Enterprise--adalah seorang pria arrogant dan juga misterius. Otak liciknya selalu dapat membuat orang-orang bertekuk lutut terhadapnya, termasuk Victoria Beverlly Adam. Kini, prioritas-nya ialah mempermainkan hati gadis itu dan membuangnya setelah ia merasa jenuh.

            Namun, apa jadinya jika karena kedekatan yang dibuat olehnya sendiri justru membuatnya terobsesi untuk memiliki gadis itu?

***

"Say if you're mine."

Victoria memejamkan matanya dan berusaha menahan isak tangisnya.

"I'm yours," bisiknya dengan suara teramat pelan, namun Rafael masih mampu mendengarnya.

Rafael menyeringai lalu menghapus air mata Victoria dengan ibu jarinya.

"Don't move, don't breathe," ucap Rafael dengan suara serak lalu kembali mencium Victoria dengan dalam.








Copyright © 2018
A Dark Romance Story by incesstengil
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Suit and Tie | ✅ to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Young Marriage (END) cover
Always You !!! Leone cover
Dark Love cover
Mas Rendra!! ✅ cover
Half A Heart [Harbara] ✓ cover
EVILOVE | Sungjin Day6 ✔ cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
𝙾𝚞𝚛 𝙳𝚎𝚜𝚝𝚒𝚗𝚢 (#𝟸 𝙴𝙳𝙼𝙾𝙽𝙳 ���𝚂𝙴𝚁𝙸𝙴𝚂)✓ cover
VKOOK cover
Just an escape cover

Young Marriage (END)

50 parts Complete

Gadis bernama Febby Putri Aprillia rela kehilangan masa remaja dan bangku kuliahnya demi menikah muda dengan Ali, kakak kelasnya. Mereka dijodohkan oleh keluarganya agar bisa menjadi kerabat. Awal hidup rumah tangganya berawal dengan manis, sikap Ali yang romantis, lucu, perhatian kini lambat laun sikap Ali jadi berubah sangat drastis saat Ali mulai berkuliah, ia jadi pemarah dan cuek hingga saat April mengetahui Ali memiliki kekasih baru. April tak punya pilihan lagi selain pergi dalam keadaan berbadan dua.