Shani Indira perempuan dengan lesung pipi yang membuatnya terlihat manis. Terlahir dan besar di lingkungan keluarga dengan adat Jawa yang kental membuatnya menjadi perempuan yang sangat menjunjung tinggi etika dan norma-norma kesopanan. Namun, semuanya terasa berat saat dia mendapatkan beasiswa di salah satu Perguruan Tinggi favorit di Ibukota yang dimana lingkungan barunya itu merupakan Kota bebas, sangat berbanding terbalik dengan kota asalnya, Yogyakarta. Keadaan diperburuk dengan adanya Pria tengil sok kegantengan yang mengganggu hidupnya dengan ungkapan rasa suka yang sedikit menyebalkan.All Rights Reserved
1 part