Please, Love Me!
  • Reads 43,835
  • Votes 2,100
  • Parts 32
  • Reads 43,835
  • Votes 2,100
  • Parts 32
Complete, First published Jan 12, 2018
"Kupeluk tubuh rapuhmu erat. Tak akan kubiarkan kau lari dariku. Aku selalu berada disampingmu. Walau kau tak akan membalas perasaanku, aku akan selalu mencintaimu. Please, love me!"
-Joanna Carey- 

"Pelukanmu menghangatkan hatiku yang dingin. Menghidupkan jiwaku yang mati. Membangunkan ragaku yang hancur. Dan kau berhasil mengembalikan senyuman tulusku walau hanya setipis kertas. Pelukan itulah yang membuatku jatuh cinta padamu. I love you... Joanna."
-Oliver Leinster-

❤️❤️❤️

Kisah seorang Joanna Carey, gadis cantik yang rela kehilangan pekerjaan yang diimpikannya demi menebus kesalahannya kepada sang pemilik perusahaan. Ia harus menuruti semua keinginan Oliver Leinster untuk tinggal bersamanya. Entah apa yang direncanakan pria itu ketika Joanna tidak sengaja menumpahkan secangkir kopi panas ke tubuhnya yang sangat diinginkan semua wanita. Lalu, apa jadinya jika Marco mengetahui anaknya tinggal bersama seorang wanita? Akankah ia akan menjadikan wanita itu sebagai menantunya?
All Rights Reserved
Sign up to add Please, Love Me! to your library and receive updates
or
#729wedding
Content Guidelines
You may also like
The Vet's Secret Wedding by ara_raara
37 parts Complete
Spin off Crazy & Sweet Agreement Joshua Arsen Antonie atau yang kerap disapa Arsen, pernah merasakan apa yang dinamakan cinta. Dulunya ia melabuhkan hati pada seorang gadis bernama Naila yang kemudian menjadi kakak iparnya. Hal itu terjadi dikarenakan gadis itu menikah dengan abangnya sendiri, Arven. Lambat laun, Arsen mulai bisa menghapus dan melenyapkan perasaan cintanya untuk Naila karena ia tahu wanita itu sangat mencintai abangnya. Ia pernah mencoba membuka hatinya untuk perempuan lain, tapi dirinya belum menemukan lagi wanita seperti Naila yang mampu menggetarkan hatinya. Hingga sampai saat ini, usianya sudah tiga puluh tahun dan ia masih belum menikah. Tentunya keluarga Arsen sering menanyakan perihal kapan ia akan menikah? Atau paling tidak kapan ia akan membawa calon menantu untuk dikenalkan pada orang tuanya? Dan Arsen hanya bisa menjawab semua pertanyaan itu dengan kata nanti. Yang ia sendiri juga belum tahu pasti kapan nantinya itu. Sebab, ia memang belum menemukan wanita spesial untuk menghuni hatinya. Lalu apa jadinya jika Arsen harus menikah meskipun ia belum menemukan perempuan yang terasa spesial untuknya? Menikah karena sesuatu hal yang tidak disengaja. Apakah pernikahannya akan berhasil dan berakhir bahagia? Ya, Arsen si dokter hewan yang selalu ditodong pertanyaan perihal pernikahan, malah secara diam-diam telah menikah tanpa sepengetahuan keluarganya. Bagaimana kelanjutan kisah Arsen? Apakah bisa meraih bahagia seperti pernikahan Abangnya? Tunggu aja kelanjutannya segera di The Vet's Secret Wedding. Start @ 01 April 2021
You may also like
Slide 1 of 9
Terikat Luka  cover
Rajendra (Selesai) cover
Hyper cover
Hantu Tampan Nakal cover
(Not) a Surrogate Mother (Tamat - Repost) cover
Hello, KKN! cover
Hatimu Untuk Siapa? cover
The Vet's Secret Wedding cover
[Re] Perfect Mate ⭕ cover

Terikat Luka

14 parts Ongoing

Simpul luka yang sempat terikat, semakin mengikat mereka dengan erat. Semakin menyakitkan, semakin melukai. Bagaimana jadinya saat engkau mati-matian melupakan seseorang yang telah menghancurkanmu, namun kini pria itu hadir dan memporak porandakan hidupmu. - Putri Namima Aku datang untuk menghancurkannya.. untuk membuatnya kembali terluka. - Evran Wijaya Dua orang yang Terikat oleh Luka di takdirkan untuk hidup bersama. Bisakah keduanya mengurai simpul yang mengikat mereka hingga berubah bahagia?