The Boss Ex
  • Reads 249,656
  • Votes 8,900
  • Parts 29
  • Reads 249,656
  • Votes 8,900
  • Parts 29
Ongoing, First published Jan 18, 2018
[Sedang tahap revisi, maaf atas ketidaknyamanan pengunaan kalimat. Chapter terus diupdate]

(15+)
Ketika engkau menolak takdir, bukankah justru takdir semakin membawa kita untuk mengikuti arusnya?

Ketika kau mencoba melupakan seseorang yang pernah ada di hidupmu, tetapi sesungguhnya kau sangat merindukannya, bukankah itu sakit?

Diana dan Orlando, sifat mereka saling melengkapi. Diana yang sangat perhatian, Orlando yang tidak peduli namun sebenarnya sangat posesif. Cinta mereka diuji dengan berbagai cobaan, awalnya semua baik-baik saja. Hingga malam itu, malam kehancuran bagi Diana. 

Cinta yang awalnya kuat, kini diuji dengan kenyataan pahit. Semua meninggalkan Diana, Orlando, sahabat-sahabatnya, namun satu yang pasti. Bayinya tidak akan meninggalkannya.

Diana sudah cukup menjalani kehidupan cinta yang penuh kepalsuan dengan Orlando, kini ia tidak percaya dengan cinta. Namun, apakah kita bisa menolak kehadiran sesuatu yang dinamakan takdir?

4 tahun berlalu semenjak kandasnya hubungan mereka, sang pewaris tahta perusahaan Harrington mencari cintanya yang telah lama hilang. Orlando, mencari seorang Diana. Namun, kenyataan pahit menghinggapi seorang Orlando. Diana memiliki rasa benci terhadap diri Orlando. 

Namun, bagaimana bila takdir berkata lain? Mereka dipertemukan di kantor yang sama, dan Orlando adalah pewaris sah dari kantor yang ditempati Diana. Apakah Orlando berhasil memperjuangkan rasanya kepada Diana lagi?

Highest Rank:
#9 in Drama (11 July 2018)
#1 in Exgirlfriend (12 June 2018)
#1 in Exboyfriend (7 June 2018)
#125 in Genre Romance (10 August 2018)
All Rights Reserved
Sign up to add The Boss Ex to your library and receive updates
or
#15loves
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
GAVIN 21+ cover
𝐀 𝐋𝐨𝐧𝐠𝐢𝐧𝐠 𝐓𝐨𝐮𝐜𝐡  cover
Love In The Purple Sea cover
Hantu Tampan Nakal cover
My Husband My Badboy! 21++  cover
off limits cover
Our little sister "Nara" cover
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
SEVEN SHOTS cover
Hyper cover

GAVIN 21+

40 parts Ongoing

GUYSSS VOTE DONGG 😭😭😭 cerita ini versi cool boy yang panjang ya guysss Be wise lapak 21+ Gavin Wijaya adalah seseorang yang sangat tertutup, orang-orang bahkan menganggap dia adalah anak yang ansos. Gavin merupakan satu-satunya pewaris keluarga Wijaya. Ia menjadi kesayangan kakeknya. Meskipun Gavin kesayangan kakeknya tapi Papanya tetap mendidik dia dengan keras sehingga tumbuh dengan sifat otoriternya dan menjadi seorang yang tidak tersentuh. Papanya selalu menuntut dia menjadi nomor 1, hal ini menyebabkan Gavin menjadi tertutup dan terobsesi menjadi top pertama. Aneska Aliaskim, perempuan pertama yang berani mengajak Gavin berbicara meskipun hal itu adalah demi tugas. link di bio **** Guys cerita ini memiliki konflik ringan ya, tapi ml nya memang agak memiliki sifat yang jelek. Kalian bisa menilai sendiri, Gavin termasuk Greenflag atau Redflag?