26 parts Complete Julian sudah siap untuk membuka lembaran baru dalam hidupnya. Setelah empat tahun hidup terpuruk, ia akhirnya mantap untuk berpijak di tanah asing - di tanah baru, di mana seluruh aspek kehidupannya bisa diulang lagi dari 0. Berdua. Bersama dengan kekasihnya, yang telah lebih dulu menjajakkan kakinya di tanah Paris, Wilona.
Namun, saat wajah pertama yang ia temui di bawah langit Paris justru adalah wajah Elsa - mantan kekasihnya - dan bukan Wilona. Julian, mau tidak mau, dipaksa menerima kenyataan pahit yang menamparnya; ia ternyata belum siap
Julian hanya berpindah tanah, tetapi tidak berpindah lembaran. Ia goyah.
Starring:
Jun as Julian
Wonwoo as Wilona, and
The8 as Elsa