Diary Islam
  • Reads 126,027
  • Votes 8,761
  • Parts 80
  • Reads 126,027
  • Votes 8,761
  • Parts 80
Complete, First published Jan 29, 2018
Ini bukan cerita atau fiksi islami. Hanya berisi ilmu seputar agama islam, yang mungkin bisa memotifasi para pembaca. Bukan bermaksud menggurui, tapi  'ilmu yang bermanfaat ialah ilmu yang tidak berhenti hanya sampai pada kita saja'.

       Aku yakin kamu yang sedang membaca ini pasti kamu yang sedang berusaha menggali ilmu untuk menjadi hamba yang pantas mencintai-Nya. Aku doakan semoga kita, aku dan kamu bisa merasakan nikmatnya mencintai Dia.

-Semoga bermanfaat

Hanavanka Copyright © 2018 Wattpad
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Diary Islam to your library and receive updates
or
#34catatan
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Motivasi Unk Orang Berniat Menghafal Al Qur'an Dan Berbagai Kisah Inspirasi cover
dakwah islami cover
Qoutes Islami  cover
Quotes hadist cover
Ruang Hijrah cover
Khairilija cover
ANTARA TASBIHKU DAN SALIBMU [SELESAI]✅ cover
Quotes Islami cover
RINGKAS!  metode hafal al-quran by ustad or ustadzah in Indonesia cover
Takdir Cinta Hana cover

Motivasi Unk Orang Berniat Menghafal Al Qur'an Dan Berbagai Kisah Inspirasi

13 parts Complete

*AGAR MENGHAFAL AL-QUR'AN TERASA NIKMAT* Berikut ini adalah 8 hal yang Insya Allah membuat kita merasa nikmat menghafal Quran. Tips ini kami dapatkan dari Ust. Deden Makhyaruddin yang menghafal 30 juz dalam 19 hari (setoran) dan 56 hari untuk melancarkan. Tapi uniknya, beliau mengajak kita untuk berlama-lama dalam menghafal. Pernah beliau menerima telepon dari seseorang yang ingin memondokkan anaknya di pesantren beliau. "Ustadz.. menghafal di tempat antum itu berapa lama untuk bisa khatam??" "SEUMUR HIDUP," jawab Ust. Deden dengan santai. Meski bingung, Ibu itu tanya lagi "Targetnya Ustadz???" "Targetnya *HUSNUL KHOTIMAH, MATI DALAM KEADAAN PUNYA HAFALAN*," jawab Ust. Deden. "Mmm.. kalo pencapaiannya Ustadz???" Ibu itu terus bertanya. "Pencapaiannya adalah DEKAT DENGAN ALLAH," kata Ust. Deden. Menggelitik, tapi sarat makna. Prinsip beliau "CEPAT HAFAL itu datangnya dari ALLAH, INGIN CEPAT HAFAL (bisa jadi) datangnya dari SYETAN" ... (Sebelum membaca lebih jauh, saya harap anda punya komitmen terlebih dahulu untuk meluangkan waktu 1 jam per hari khusus untuk Quran. Kapan pun itu, yang penting durasi 1 jam) Lanjut,,,,