Aku punya kemampuan yang entah darimana asalnya. Aku akan menggunakan kemampuan ini sebijak mungkin. Namun tergantung situasi, jika dengan kemampuan ini aku dianggap penjahat, maka aku akan jadi penjahat. Jika dengan kekuatan ini aku dianggap oarang baik, maka aku akan jadi orang baik.