19 parts Complete Aku adalah Andi, salah satu penghuni kos "bintang", hidupku tidak begitu asik, aku hanya menjalani hidup sebagai anak kelas 2 SMA, aku hidup sendiri karena ayahku berpisah dengan ibuku pada saat umurku 5 tahun, ayahku bekerja di sebuah perusahaan ternama di amerika serikat, aku tidak memiliki kerabat disini sehingga aku memutuskan untuk tinggal di sebuah kos.
Kehidupan ku di kos ini sangatlah biasa dan tidak spesial, sampai suatu saat, bapak pemilik kos membawa anak perempuan cantik yang merupakan keponakannya untuk tinggal bersama ku, ternyata ada sesuatu yang spesial dari anak ini dan mulai dari sini lah hidupku yang biasa mulai berubah menjadi sesuatu yang spesial.....