Ananda Shaqueena Humayra - gadis berusia 20 tahun, bertubuh tinggi semampai, berkulit bersih, pandai, dan penggila K-Pop dan K-Drama. Karena parasnya yang cantik itu membuat ia dikagumi oleh salah satu dosen di kampusnya. "Dia mengagumi aku? Mana mungkin."
*****
Bintang Ananda Saputra - lelaki berusia 24 tahun, mahasiswa S2 sekaligus dosen muda, memiliki wajah yang tampan, senyum manis, berlesung pipit yang tentunya membuat kaum hawa terpanah ketika melihatnya. Dia berbeda dengan laki-laki lainnya, dia pendiam dan alim. Ia selalu fokus dengan kuliah dan pekerjaannya sampai ia melupakan tentang jodoh. Tetapi sejak bertemu dengan dia, dirinya selalu saja penasaran dan tidak dapat melupakan sosok dia itu.
*****
"Sekalipun hamil anak gue, lo pikir gue bakal peduli?"
Ucapan terakhir sebelum cowok brengsek itu pergi.
Gadis sebatang kara itu pun akhirnya berjuang sendiri melahirkan anaknya tanpa suami. Menjadi ibu tunggal bukanlah hal mudah, apalagi lambat laun sang anak selalu bertanya tentang keberadaan ayahnya.
"Mommy, Al selalu doa sebelum bobo. Diulang tahun Al yang ke 5 nanti, papa pulang terus bawain Al boneka dino."
Ibu muda itu hanya menangis, seraya memeluk anaknya. Lalu bagaimana jika ternyata sang ayah juga sebenarnya menginginkan Al.