Story cover for Forever by ratucafrizs
Forever
  • WpView
    Reads 1,096
  • WpVote
    Votes 187
  • WpPart
    Parts 21
  • WpView
    Reads 1,096
  • WpVote
    Votes 187
  • WpPart
    Parts 21
Ongoing, First published Feb 11, 2018
Terimakasih sudah hadir dalam hidupku,menemani setiap detik yang aku lalui di dunia.
.
.
.
Tapi sekarang aku sadar.
Bahwa mungkin 'kita' bukan lagi sinonim dari aku dan kamu.
Biar semua ini menjadi cerita dalam buku yang mungkin tidak akan pernah dibuka lagi.


Untukmu,masa lalu.
Berbahagialah.
All Rights Reserved
Sign up to add Forever to your library and receive updates
or
#578goodgirl
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
FALLING IN LOVE cover
Hati Yang Beku cover
True best friend cover
Elina- kisah ku cover
Aga Dan Gea cover
AWAL cover
Let me go! cover
Welcome Heart (SELESAI) cover
Putralisha~ cover

FALLING IN LOVE

15 parts Complete

Ternyata benar kata orang orang, masa yang paling seru dan menyenangkan itu di masa masa SMA. Dimana banyak suka duka dan kenangan yang tak bisa di lupakan, salah satunya adalah KAMU. Yaa! kamu, KAMU adalah seseorang yang memberikan kenangan itu di saat masa SMA kita. Kenangan manis dan pahit yang kita lalui bersama, mungkin saja kamu sudah melupakan kenangan itu, tetapi AKU yang akan selalu mengingat kenangan kenangan itu. Butuh 5 tahun untuk bisa move on dari kenangan masa itu. 5 tahun itu tidak cepat, butuh banyak waktu untuk bisa melupakan mu, melupakan kenangan kenangan kita dulu itu tidak mudah dan aku membutuhkan waktu 5 tahun itu untuk bisa mengikhlaskan mu dan melupakanmu. Asal kamu tahu, selama 5 tahun itu aku berusaha melupakan mu dengan cara mencari orang baru, tetapi saat aku menjalin hubungan dengan orang baru itu hatiku tetap kembali ke kamu. "kenapa?" "kenapa selalu kamu?" "kenapa lelaki di luaran sana tidak ada yang seperti mu?" "kenapa hati ku selalu mau kamu bukan yang lain?". Itulah yang selalu aku pikirin disaat bertemu orang baru.