Daisy Catherine, cewek aneh. Pelamun, pendiam, penyendiri, sangat menyukai tempat yang sunyi senyap, membuatnya menjadi anti sosial dan tertutup. Entah sudah menjadi kebiasaan atau sikap itu telah lama melekat pada dirinya.
Dandelion Johnsan, Cowok jakung ini berbanding balik dengan sikap yang dimiliki Daisy. Ramah, ceria, temannya ada dimana mana, jahil, dan playboy. Ah... Lion ada tipe ideal para cewek cewek, siapa yang tidak ingin menjadi kekasihnya?
Dengan semua hal yang berbanding terbalik,
Mereka bersama...?
Bukankah itu konyol?
Mereka bak matahari dan bulan... Sulit untuk disatukan?
Aku bisa membuat mereka bersatu dengan semua perbedaan mereka...
Dan aku bisa membuat salah satu dari Daisy dan Dandelion malah melanjutkan hidupnya dengan pihak ketiga.
Bukan bersama seperti yang kalian pikirkan...
Tapi
Entahlah:)
Gagal nikah di hari pernikahan saat melihat tunangannya berciuman dengan pria lain, Yovie memutuskan terjun bebas dari gedung lima tingkat.
Mengetahui fakta bahwa ia memasuki raga seorang protagonis yang akan berakhir mati mengenaskan, Yovie awalnya ingin menghindari alur novel. Tetapi, dewi Fortuna tidak mengizinkan dan terus membuatnya berurusan dengan para tokoh yang tidak dapat dihindarkan.
Bagaimana cara Yovie menghadapi alur yang semakin melenceng dan pemeran utama pria yang semakin terobsesi dengannya?
"Because i'm the protagonist."
•••
(16+)