3 parts Ongoing 𝑷𝑳𝑨𝑮𝑰𝑨𝑻𝑶𝑹 𝑯𝑨𝑹𝑨𝑷 𝑴𝑰𝑵𝑮𝑮𝑰𝑹𝑹!!
Lim Hawoon, tokoh utama dari sebuah novel kolosal tiba-tiba muncul di dunia
nyata, membuat Lee Taera dan Kim Maehwa terkejut bukan main. Bagaimana tidak, lelaki yang sempurna itu tiba-tiba berada di rumah mereka!
Kulit putih mulus, tatapan yang teduh, tubuh yang kekar, wajah yang tampan serta cantik dalam satu waktu, rambut sehalus sutra, sungguh sempurna. Bahkan terlalu sempurna untuk nyata. Sehingga keberadaannya di sini sangat aneh.
Ternyata, Hawoon meminta bantuan dari Taera dan Maehwa untuk menyelesaikan misteri yang meliputi dirinya. Apakah mereka akan berhasil? Dan apakah Hawoon akan kembali ke dunia novel?