Story cover for Everglow by starswoodold
Everglow
  • WpView
    Reads 12
  • WpVote
    Votes 0
  • WpPart
    Parts 1
  • WpView
    Reads 12
  • WpVote
    Votes 0
  • WpPart
    Parts 1
Ongoing, First published Feb 23, 2018
Mature
Setiap malam, sebelum ia menutup mata, Rira selalu mengira. Hidupnya takkan lagi dapat bersinar. Cahaya selalu enggan menyinari hari-harinya, meski sedang terik matahari menyala.

Rira selalu merasa dingin dan sepi. 

Hingga kini, setiap waktu, selalu gelap merundunginya. Wajahnya. Bahkan hingga hatinya! Tentu Rira jengah, menangis saat matahari tak pernah pulang, selalu ialakukan. Tetap saja, tak satu pun ingin menemaninya. Mengatakan semua baik-baik saja. Satu pun tidak! 

Keluarganya hancur. Teman-teman barunya menuduhnya perempuan aneh di kelas. Hanya karena berdiam diri, menjauhi kerumunan orang, tak banyak jawaban saat orang bertanya-apa itu aneh? 

Jelas saja, iya. Pikiran Rira pun berkata begitu. Namun mengapa, sejak segores puisi sedia di atas kursinya setiap pagi, membuat hatinya berkata lain? 

Bahwa ia tidak aneh seperti yang orang lain pikir. Buktinya, dingin itu terasa menghangat, matahari kian mendekat, dan Rira yakin bahwa hidupnya akan bersinar lagi! 

Nyatanya, tidak semudah itu sinar merengkuh dirinya. Awan abu itu tetap saja menghalangi, bahkan saat ia sedang jatuh cinta-untuk pertama kalinya. 

Dan semuanya, berawal dari puisi misterius itu.

s t a r s w o o d o l d - 2018
All Rights Reserved
Sign up to add Everglow to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
 Empathy (On-Going) by TheFoolist
12 parts Ongoing
───❅ ♡♡☀️♢♢ ❅─── 📍| 𝐄𝐦𝐩𝐚𝐭𝐡𝐲 Kemunculan makhluk humanoid terdistorsi memicu ancaman dan misteri baru bagi Mike Carter, seorang detektif yang terjerat 𝑬𝒎𝒑𝒂𝒕𝒊 dan rasa bersalah. Penyelidikannya membawanya dari London ke New York untuk mengungkap akar teror tersebut, mempertemukannya dengan orang-orang yang membantu sekaligus menguji keyakinannya. Namun, semakin dekat Mike pada kebenaran, semakin dalam ia terseret ke dalam kegelapan yang mengancam kemanusiaannya sendiri. 🔞R17+ | Dewasa ✨| 𝐔𝐧𝐭𝐮𝐤𝐦𝐮, 𝐝𝐚𝐫𝐢 𝐒𝐚𝐧𝐠 𝐏𝐞𝐧𝐮𝐥𝐢𝐬 Halo para Pengamat! Aku mau berterimakasih pada kalian yang udah mau baca dan mengecek cerita ini. Aku selalu bersyukur atas tiap huruf yang kalian baca! Nah berhubung novel ini adalah novel pertama yang aku buat, jadi dimaklumi jika terasa kurang yaa! Thank you once again, Observer. ℹ️| 𝐈𝐧𝐟𝐨𝐫𝐦𝐚𝐬𝐢 𝐓𝐚𝐦𝐛𝐚𝐡𝐚𝐧 Cerita ini terbagi menjadi 3 Bagian, dan akan dirilis per-bagian dalam jangka waktu yang tidak menentu. Cerita ini MURNI dari hasil imajinasi dan pikiran sendiri. Seluruh ide, konsep, dan alur merupakan BUATAN penulis. Aksi plagiarisme atau peniruan karya tidak akan bisa di toleransi, dan bisa saja di bawa ke ranah hukum. Sesuai dengan yang tertera "All Rights Reserved". Tolong respect sesama penulis ya! Jika ada kesalahan penulisan, mohon dimaafkan ya! Selamat membaca 😉. Dimulai: 26/05/2025 Selesai: - 🖼️| 𝐂𝐨𝐯𝐞𝐫 & 𝐌𝐞𝐝𝐢𝐚 𝐋𝐚𝐢𝐧 𝐝𝐢𝐛𝐮𝐚𝐭 𝐎𝐥𝐞𝐡 𝐂𝐚𝐧𝐯𝐚
Effort 2 [ Completed ] by deynaraa
16 parts Complete
Lanjutan Effort! Dan sisanya pindah ke karyakarsa Wajib baca yang sebelumnya. Tapi kalau mau langsung baca terpisah, boleh. Hati - hati pusing saat baca cerita ini. Tolong ambil baiknya, dan buang buruknya. Jika tidak ada baiknya, cukup jadikan hiburan saja. Jangan lupa follow akun ku, ya. Permasalahan yang mereka pikir sudah selesai, pada kenyataannya belum sepenuhnya selesai. Kini perlahan pasti, permasalahan yang baru, mulai menghampiri dan kemungkinan memiliki sangkut paut dengan permasalahan yang sebelumnya. Akan ada fakta-fakta lainnya yang akan mengejutkan untuk mereka. Tak hanya permasalahan keluarga saja, melainkan masalah percintaan mereka yang tidak berjalan dengan mulus. Adanya beberapa konflik yang menghampiri. ----- "Sayang, aku ada salah? Aku minta maaf, ya." ucap Bagas lembut melihat ke arah Claire "Kamu ngapain sama Tasya? Mana pakai acara pegangan tangan segala." cemburunya, "ada hubungan apa?" tanya melihat ke arah Bagas Deg Claire lihat*batinnya. "Aku gak ada hubungan apa-apa sama dia, sayang." ucap Bagas serius, "kamu lihat? Kamu bolos pelajaran?" Claire diam tanpa minat menjawab pertanyaan dari Bagas. Lalu dirinya kembali menatap lurus ke arah depan. "Cla, aku jujur. Aku benaran gak ada hubungan apa-apa sama dia." "Ada pun gue juga gak perduli." ucapnya dingin tanpa melihat Bagas. "Kita cuma pacaran, belum tentu juga bakal lanjut ke hubungan serius." lanjutnya dengan perasaan sesak "Claire...." lirih Bagas melirik kearah Claire dengan perasaan sesaknya. "Gue gak suka di duain, terlebih sama musuh gue sendiri." ucap Claire dingin namun dengan perasaan sesaknya. ------ 18+ Cerita seru, menarik, penuh akan plottwist, alur gak ketebak dan badas. Start : 22 may 22 End : 22 okt 22
DAKSA [END] by StarNight_SF
46 parts Complete
[FOLLOW DULU SEBELUM BACA] PART MASIH LENGKAP! "Kemana tadi?" Daksa yang mendengar pertanyaan Kara jadi gugup dan bingung harus jawab apa "JAWAB!" ucap Kara dengan nada yang lebih tinggi "Tadi habis..habis...habis..anu..itu..." jawab Daksa bingung dan menggaruk pipinya yang tidak gatal "Jawab jujur atau gue lebih marah" "Tadi gue habis nganterin Elsa belanja ke mall, gue mau nolak sebenernya tapi dia ngancem putus" Kara yang mendengar itu menghebuskan nafas kasar Daksa Pramudya Aksara, laki-laki yang masih duduk di bangku kelas 2 SMA ini memiliki sifat dingin,ganas,cuek,tapi kalau udah ada pawangnya jinak. Daksa adalah salah satu murid nakal sekaligus berprestasi disekolahnya. Daksa memiliki sahabat perempuan yang sangat ia jaga,kalau ada yang ganggu sahabat kesayangannya ini, jangan harap bisa selamat dari amukan Daksa Karana Anastasya Rajendra, perempuan yang masih duduk di kelas 2 SMA ini memiliki sifat yang jutek, galak, tapi penyabar dan penyayang, apa lagi kalau udah berhadapan sama sifat sahabat laki-lakinya itu. Cuma Kara yang bisa jinakin sahabatnya ini. Banyak yang berfikir kalau hubungan Daksa dan Kara lebih dari sekedar sahabat. Tapi keduanya tidak mempedulikan itu, mereka hanya berteman dan mengangap hubungan mereka seperti adik-kakak. Tapi.... tidak ada yang tahukan kedepannya bagaimana Masalah yang datang di hubungan mereka membuat mereka menyadari perasaan mereka yang sebenarnya.... Gambar di cerita : Pinterest Publish : 25/06/21 End. : 18/10/21 TAHAP REVISI REPOST : 11/11/21 SELESAI : 11/12/21 [DON'T COPY MY STORY!!] 🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻
MY ADORABLE NEIGHBOR  by KertasHening
54 parts Ongoing
Apa jadinya jika ruang gelap yang dingin dihadapi oleh benda berkilau yang hangat? pasti menakjubkan. Gadis kecil yang awalnya ogah-ogahan pindah rumah sampai tantrum berkali-kali tetapi berubah pikiran dalam waktu beberapa hari. Lira kecil menemukan hal menarik yang membuat dirinya ingin menetap, alasannya Narendra Ezra Putra. Bocah laki-laki sebrang rumahnya yang tidak pandai bersosialisai namun sangat menawan, Lira sampai jatuh hati loh. Beranjak dewasa tidak banyak mengubah sikap Aren, tetapi hubungan dan ikatan mereka tidak bisa disepelekan. Seperti saat di sekolah menengah atas. "Lira Lira!" seorang pria dengan wajah memar dan baju kusut berjongkok dihadapan Lira yang sedang berpangku tangan, dia menatap heran. "Si Narendra itu monster, engga pandai berteman dan sekarang mau jadi preman." Nada adu domba yang pekat. Lira tersenyum lebar, matanya membentuk bulan sabit, "Benarkah?" kepalanya menoleh ke arah pintu kelas, dia menghampiri laki-laki yang berdiri tegak ditengah pintu, lalu "Hebat! Aren mulai berubah perlahan." Matanya berbinar sambil mengusap rambut Aren bangga. Satu kelas ternganga, adegan macam apa ini? Orang adu jotos malah diapresiasi, arena tinju, kah? Lira mungkin lahir dengan segudang dukungan dan cinta kasih di sekelilingnya, dia tidak akan redup hanya karena satu orang meninggalkannya. Namun, Narendra bisa kehilangan cahayanya jika Lira tidak lagi memedulikannya. 22 Januari 2025💐 Cover by pinterest Edit by canva
Cinta Berbalut Puisi by HarrySuharto
26 parts Complete Mature
Kisah ini hanya fiksi berdasarkan imajinasi sang penulis menceritakan tentang kisah cinta seorang anak SMA yang introvert dan tak memiliki keberanian untuk mengutarakan perasaannya terhadap sang pujaan hati , kisah ini bermula ketika ia mulai membuat puisi dan mempostingnya di sosial media, ia pun selalu mencurahkan isi hatinya dalam bentuk puisi dan kemudian memposting puisi buatannya, awalnya ia hanya berniat untuk memposting satu puisi namun diantara puluhan like di akun sosial medianya ternyata gadis yang ia sukai membaca puisi tersebut , akhirnya ia memutuskan untuk setidaknya memposting satu puisi setiap minggu, ia berharap suatu saat sang gadis menyadari pesan dari nya. Nothing Bintang lima di titik koordinatnya Saling terpisah jauh jarak mereka Tiada keinginan akan itu semua Namun itulah sejatinya hidup tercipta Demi keindahan kasih dan saling menjaga Ikutilah arah mata angin tuk temui mereka Dan banyak usaha kau butuh mencapainya Sebab mereka tidaklah diam menunggu disana Mereka juga berjalan menikmati masanya Kapankah mereka bisa bertemu di suatu beranda Mungkin juga itu takkan pernah bisa Entahlah, siapa yang kan beri petunjuknya Bulan pun takkan berikan jawabannya Hanya diam dan terus memperhatikan kita Sejauh perjalanan yang penuh luka Apa sebenarnya kisah yang kau bawa? Sekuat tenaga kau berkorban dan berusaha Maukah kau tunjukkan sebuah rahasia? Silih berganti antara bulan dan surya Hanya semakin memperbesar lubang di dada Sanggupkah hati dan jiwa menahannya? Kini waktumu telah di ujung senja Kau hela nafas seolah lega Apakah itu kan tetap jadi rahasia? Bahkan kau tetap kukuh menyimpannya Meski terhina dimata mereka Ataukah itu sudah bukan lagi rahasia? Semua bertanya ada apa? Semua ingin tahu mengapa? Bagaimana kan kau sikapi itu semua? Semua pun terkesima pada akhirnya Sebab jawab mu "TAK ADA APA APA".
You may also like
Slide 1 of 9
 Empathy (On-Going) cover
Effort 2 [ Completed ] cover
DAKSA [END] cover
Ari dan Ara (Sudah Terbit) cover
MY ADORABLE NEIGHBOR  cover
Rude Beautiful Girl [Sudah Terbit] cover
»The Love Behind Secrets!  cover
Cinta Berbalut Puisi cover
41 HARI cover

Empathy (On-Going)

12 parts Ongoing

───❅ ♡♡☀️♢♢ ❅─── 📍| 𝐄𝐦𝐩𝐚𝐭𝐡𝐲 Kemunculan makhluk humanoid terdistorsi memicu ancaman dan misteri baru bagi Mike Carter, seorang detektif yang terjerat 𝑬𝒎𝒑𝒂𝒕𝒊 dan rasa bersalah. Penyelidikannya membawanya dari London ke New York untuk mengungkap akar teror tersebut, mempertemukannya dengan orang-orang yang membantu sekaligus menguji keyakinannya. Namun, semakin dekat Mike pada kebenaran, semakin dalam ia terseret ke dalam kegelapan yang mengancam kemanusiaannya sendiri. 🔞R17+ | Dewasa ✨| 𝐔𝐧𝐭𝐮𝐤𝐦𝐮, 𝐝𝐚𝐫𝐢 𝐒𝐚𝐧𝐠 𝐏𝐞𝐧𝐮𝐥𝐢𝐬 Halo para Pengamat! Aku mau berterimakasih pada kalian yang udah mau baca dan mengecek cerita ini. Aku selalu bersyukur atas tiap huruf yang kalian baca! Nah berhubung novel ini adalah novel pertama yang aku buat, jadi dimaklumi jika terasa kurang yaa! Thank you once again, Observer. ℹ️| 𝐈𝐧𝐟𝐨𝐫𝐦𝐚𝐬𝐢 𝐓𝐚𝐦𝐛𝐚𝐡𝐚𝐧 Cerita ini terbagi menjadi 3 Bagian, dan akan dirilis per-bagian dalam jangka waktu yang tidak menentu. Cerita ini MURNI dari hasil imajinasi dan pikiran sendiri. Seluruh ide, konsep, dan alur merupakan BUATAN penulis. Aksi plagiarisme atau peniruan karya tidak akan bisa di toleransi, dan bisa saja di bawa ke ranah hukum. Sesuai dengan yang tertera "All Rights Reserved". Tolong respect sesama penulis ya! Jika ada kesalahan penulisan, mohon dimaafkan ya! Selamat membaca 😉. Dimulai: 26/05/2025 Selesai: - 🖼️| 𝐂𝐨𝐯𝐞𝐫 & 𝐌𝐞𝐝𝐢𝐚 𝐋𝐚𝐢𝐧 𝐝𝐢𝐛𝐮𝐚𝐭 𝐎𝐥𝐞𝐡 𝐂𝐚𝐧𝐯𝐚