
"Telah aku abadikan semua tentangmu dalam tulisanku Hingga nanti tiba hari dimana kamu menemukanku Semua itu bisa jadi jawaban untuk semua pertanyaan tentang apa-apa saja yang telah aku lalui selagi menjaga hati sampai aku kau temui Tentang penantian, kesetiaan dan pencarian sampai kita saling menemukan"All Rights Reserved