Just a Story
  • Reads 12
  • Votes 0
  • Parts 1
  • Time <5 mins
  • Reads 12
  • Votes 0
  • Parts 1
  • Time <5 mins
Ongoing, First published Mar 06, 2018
Tinggal satu tanjakan lagi. Entah berapa lama, aku tak mengunjungi tempat ini. Ya tempat dimana aku dan dia saling berbagi. Aku hanyalah manusia biasa. Yang memiliki cerita dengan berlatar waktu masa sekolah. Cerita tentang mencintai sahabatku sendiri, tentang perasaan yang tak bisa di ungkapkan. Ceritaku seperti 'Byousoku 5 cm' atau 'You Are The Apple of My Eye's'. Aku adalah anak kedua dari dua bersaudara. Kakakku lebih tua 5 tahun dariku. Aku banyak belajar darinya. Bukan belajar dalam arti akademik, tapi belajar bagaimana mengambil sikap. Sebelum aku mengenal 'Byousoku 5cm' atau 'You Are The Apple of My Eye' aku mengenal cerita kakakku

Aku tau dari awal bagaimana hubunganku dengannya akan berlangsung. Ya seorang sahabat yang jatuh hati pada sahabatnya. Serta tau dari awal tentang jarak yang akan memisahkan aku dengannya. Apakah aku Tohno Takaki yang tak pernah punya nyali untuk menyatakan perasaan pada  Akari Suminda atau mungkin aku Akari Suminda, yang memilih berhenti berharap pada Tohno Takaki karena lelah menunggu. Apakah aku Ke Jingteng yang selalu berjuang dan terlalu percaya diri untuk mencintai Shen Ciayi namun tak bernyali untuk mendengar jawaba dari Shen Ciayi. Atau aku adalah Shen Ciayi yang berharap Ke Jingteng tau perasaanku tanpa aku memberitahunya. Aku rasa aku bukanlah mereka, aku adalah aku dan ini adalah kisahku. Satu hal yang pasti, engkau selalu menjadi seseorang yang berarti untukku. Selalu dan selamanya

-di puncak bukit itu ada taman kanak - kanak, setiap pagi burung - burung menyapa, tak lupa angin dan hangat sinar mentari yang muncul perlahan dari timur memeluk kita. Ya, ini adalah kerajaan kita. Tempat ku dan kamu berbagi cerita-
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Just a Story to your library and receive updates
or
#10cintasma
Content Guidelines
You may also like
Somewhere Else by novelsandcoffee
36 parts Complete
Elle and Jude have made it through the first few hurdles as a new couple in the spotlight, but can their relationship stand the distance when their careers keep them apart? ***** Handsome celebrity boyfriend? Check. Better than ever life plan? Check. It's been a few weeks since Elle moved in with Jude, and he still manages to bring a blush to her cheeks whenever he's near. But there's a new wrench in this romance: Jude's packing up to leave the country for a few months to film the upcoming season of his wildly popular television show, and Elle has never really lived in a Jude-less London. Will their relationship be able to stand the distance? Join Elle and Jude in the next chapter of their love story in this sequel to the Watty award winning story Someone Else. Somewhere Else is the second book in a trilogy following Elle and Jude's love story. [[word count: 100,000-150,000 words]] All rights reserved. No part of this book may be reproduced or copied without the expressed written permission of the author. If you are reading this work in any format other than the one presented here, you and whoever reproduced it are in violation of US and international copyright laws. Please inform me of any instances of my work appearing outside of my Wattpad profile. Thank you. Any resemblance to persons (living or dead), places, businesses, incidents, or events is simply coincidental. Cover designed by Moe Sangster Copyright © 2017. All rights reserved.
You may also like
Slide 1 of 10
After the Loving cover
Unholy Matrimony cover
The Girl He Never Noticed cover
The Boy I Admire From Afar cover
Puck You cover
Damien cover
So I Married A Rockstar - Season 3 cover
Somewhere Else cover
Will & Rosie cover
The Other CEO cover

After the Loving

46 parts Complete

Marcus Thorne wears several masks in his life-playing retired pirate, Captain Hawk, is his favorite, but if his secret is discovered, he could die. Captivated by his enemy's daughter, Marcus kidnaps her, but in turn, she captures his heart... until he discovers Isabelle is one of Napoleon's spies with the power to endanger his life and the lives of his friends. After her release, Isabelle can't stop thinking about her masked abductor and how he'd stolen her heart before ridding her of his presence. Betrothed to a man who strangely reminds her of the man whose kisses set her ablaze, she marries him, only to discover he's not who he seemed to be and is withholding secrets. But then, so is she. Content warning: This story contains a mild amount of violence and kidnapping... along with plenty of falling in love.