Story cover for RAILO by Azkanura
RAILO
  • WpView
    Reads 3,182
  • WpVote
    Votes 454
  • WpPart
    Parts 17
  • WpView
    Reads 3,182
  • WpVote
    Votes 454
  • WpPart
    Parts 17
Ongoing, First published Mar 09, 2018
'Tentang dia, si pembenci hujan'

Menurut Reyna, diam dan dingin adalah ciri khas seorang Railo San Juan Regendra. Siapa? Yap! Railo, cowok yang benci terhadap hujan.

Dan Reyna, dia hanya gadis dengan style mirip bocah yang sangat-sangat menyukai setiap rintik hujan yang turun.

Mereka bertolak belakang.

Di jenjang sekolah barunya, ia tidak sengaja satu kelas, bahkan satu meja dengan Railo. 

Gak nyaman, takut, waswas, itu yang Reyna rasakan jika berada didekat Railo. Ia merasa takut tanpa mencari tahu mengapa Railo bisa sedingin itu. Reyna hanya tidak tahu, apa yang membuat Railo benci hujan dan bersikap dingin.
All Rights Reserved
Sign up to add RAILO to your library and receive updates
or
#587manis
Content Guidelines
You may also like
Ailita Ombrophobia [END] (Terbit) by Putrikhairi13
74 parts Complete
(OPEN PO MULAI DARI TANGGAL 17 SEPTEMBER - 17 OKTOBER 2022) "Lo suka gue nggak, Lit?" "Pulang, ini udah siang." Lelaki itu menatap Ailita dengan ekspresi sebal. "Lo tau? Gue sama cewek lain jual mahal. Tapi sama lo, gue malah banting harga, Anjir. Mana flash sale, diskon, gratis ongkir pula," ujar Dava mengeluarkan unek-uneknya selama ini. Ini tentang Ailita, gadis malang pengidap Ombrophobia. Ombrophobia merupakan sebuah phobia atau ketakutan yang tidak rasional pada hujan, gerimis, dan langit yang mendung. Ombrophobia pada Ailita terbentuk karena trauma masa lalu. Pengidap Ombrophobia biasanya akan menangis dan menjerit ketakutan saat hujan turun. Hari-hari Ailita berjalan lancar, walau harus menerima fakta tentang phobianya. Hingga takdir mempertemukannya dengan lelaki tengil bernama Dava, yang sialnya selalu mengacaukan hari-hari Ailita. Ini juga tentang Dava, lelaki tengil yang dipertemukan dengan gadis phobia hujan. Awalnya hanya iseng mendekati, namun justru berujung jatuh hati dan merepotkan perasaan. Banyak cara Dava lakukan agar bisa dekat dengan Ailita. Entah itu menjahilinya, membuatnya emosi, hingga mengeluarkan semua jurus gombalannya. Lantas dapatkah Dava meluluhkan hati gadis Ombrophobia tersebut? Lalu, bagaimana dengan phobia Ailita? Dapatkah gadis itu bertahan dengan phobia hujannya, atau malah sebaliknya? . . . . (CERITA INI ASLI DARI PEMIKIRAN SAYA SENDIRI! JADI SAYA HARAP JANGAN MENGCOPY ATAU MEMPLAGIAT CERITA SAYA!)
You may also like
Slide 1 of 10
A Game of Fate [TELAH TERBIT] cover
Cahaya Redup [END]✓ cover
I HATE THE RAIN [TERBIT] cover
The Real Boyfriend cover
Derai Hujan cover
Ailita Ombrophobia [END] (Terbit) cover
SEMESTA cover
Mentari Sebelum Hujan (SQUEL RAINA HUJAN TELAH DATANG)  cover
Kisah dan Segala Hal tentang Dia cover
RAIN cover

A Game of Fate [TELAH TERBIT]

54 parts Complete

SEBAGIAN PART TELAH DIHAPUS!! "Nata, makasih ya untuk semua memori indah yang kamu beri untuk aku. Sekarang aku izin pamit. Maaf aku nggak bisa menepati janji aku untuk kamu." "Kamu nggak boleh pergi ke mana-mana Ra!?" "Raina!?" Deonata Lio Bagaskara, laki-laki dengan penuh sejuta misteri yang mampu membuat salah seorang gadis penasaran akan hidupnya. Perempuan itu bernama Raina Elvandra. Sikapnya yang acuh terhadap Raina, membuat perempuan itu tanpa sadar menyukainya, terlebih lagi ternyata mereka adalah tetangga yang dapat membuat Raina memiliki koneksi untuk lebih dekat dengannya. Seiring berjalannya waktu, perjuangan Raina untuk mendekatkan diri terhadap Nata tidaklah sia-sia, laki-laki yang memiliki sikap dingin dan kasar itu sedikit demi sedikit mencair, dan mulai membuka hati terhadap perempuan itu. Namun hal yang tidak terduga terjadi, seketika Raina mulai menjauh dari kehidupannya tanpa sebab. Apa yang sebenarnya terjadi terhadap Raina, sehingga perempuan yang tadinya penuh akan ceria dan selalu ada untuk Nata tiba-tiba menjauh dari kehidupannya? Dan akankah seorang Deonata kembali mendapatkan kebahagiannya? PERHATIAN! Cerita ini akan membuat para pembaca merasa terombang-ambing akan kisah didalamnya. Penasaran? Yuk coba baca! Start: 2 Mei 2022 Finish: 4 April 2024