Story cover for HEARTSTRINGS by vainilacokelat
HEARTSTRINGS
  • WpView
    Reads 437
  • WpVote
    Votes 16
  • WpPart
    Parts 14
  • WpView
    Reads 437
  • WpVote
    Votes 16
  • WpPart
    Parts 14
Ongoing, First published Mar 10, 2018
Disatukan karena mendapat perintah untuk menjadi tutor matematika cowok yang banyak gaya, narsis dan tengil. Belum lagi, ketika mengetahui kalau orangtua keduanya bersahabat.

Kalau saja Andini punya pilihan, dipastikan Dia akan menjauhi cowok modelan Argadinata Akbar sejauh mungkin sampai tak terendus kehadirannya.

Tapi jika takdir mulai berkonfrontasi dengan keinginan hatinya dan semesta menyetujui, dia bisa apa?

Arga dan segala tingkah lakunya yang tak terduga, mampu membuat hati Andini jumpalitan tanpa jeda. 
Tetapi, ketika hatinya mulai berlabuh... Seseorang dari masalalu Arga mulai menetap, menimbulkan banyak kesalahpahaman.

Lantas, apakah Andini bisa bertahan pada situasi rumit seperti ini, "hanya" karena Arga? Haruskah?

Atau jika keadannya dibalik, mampukah Arga mempertahankan Andini pada situasi sulit di hidupnya?
All Rights Reserved
Sign up to add HEARTSTRINGS to your library and receive updates
or
#18andini
Content Guidelines
You may also like
ARKANAYYA [COMPLETED] by indahartt
76 parts Complete
[BEBERAPA CHAPTER DI PRIVAT FOLLOW DULU SEBELUM BACA] "Arkan aku cinta kamu," Jeda sebentar, "Kamu juga kan?" "Enggak. Lo tau sendiri kita pacaran karna taruhan. Lupa hm?" "Arkan tapi aku sayang beneran sama kamu." "Tapi gue enggak! Pergi! Atau lo bakal ngerasain sakit yang gak akan pernah lo lupa." ------ Rank 1#roman (12-11-20) # 1 in remaja (23/12) #1 in teenfiction (26/2/21) -------- Kata takdir mengawali, menuntut semesta tuk merestui jika angin memilih pergi lantas untuk apa hati yang pergi diminta kembali? •Ketika logika dan hati yang terus berperang• Arkan Aricho Navriel, ketua geng motor ternama di jalanan-Fores. Sikapnya yang terkenal arogan, ketus, dingin, datar dan selalu menyakiti lawan bicara nya lewat kata-katanya menambah kesan enggan bagi semua orang untuk bermasalah dengannya. Terkecuali Nayya Sheila Navellyn. Gadis polos dengan bandana polkadot yang senantiasa di rambutnya itu dengan beraninya mengejar Arkan, demi rasa cintanya yang sudah jatuh terlalu dalam. Nayya kira menjadi kekasih Arkan dalam konteks 'taruhan' membawa cintanya tidak bertepuk sebelah tangan. Nyatanya salah, mengenal Arkan semakin dalam sanggup membuat Nayya merasakan cinta dan luka secara bersamaan. Dunia berpikir wanita di cap murahan saat ingin memperjuangkan cintanya. Tapi Nayya ingin semua orang tau juga, bahwa cintanya bukanlah cinta sembarangan, dan dia yakin cintanya abadi. Akankah waktu akan mengabulkannya atau.. Mematahkannya? •••• Fores: Sebuah kehormatan selalu bersamamu! Highest rank: #1 in nayya #4 in penyesalan #10 in solidaritas #1 in sadgirl #3 in berjuang #1 in hss #4 in arkan #1 in tenfiction #8 in iceboy #7 in putihabuabu #1 dingin #7 in hurt Start:11-11-19. End:22-07-20.
Bara [REVISI] by cryhsall
17 parts Complete
[PART DI PRIVAT ACAK, FOLLOW SEBELUM MEMBACA] Albara yang kerap di panggil Bara, Murid laki-laki paling berpengaruh di SMA Jingga. Pemimpin salah satu ketua geng motor yang terkenal di bandung. Galvatron adalah nama geng besar yang di pimpin oleh Bara. Murid laki-laki yang selalu memakai bandana berwarna hitam di lengan kirinya. Abhigya Ayana Zia, murid perempuan yang tidak terkenal sekalipun sebelum dirinya di kenal banyak orang hanya karena satu orang. Pada awalnya hari-hari di sekolahnya tampak tenang dan aman bahkan gadis itu selalu tersenyum manis pada satu lelaki yang selalu berhasil membuatnya jatuh cinta sedalam itu. Nama nya awal nya maka akan tetap ada pada awalnya saja. Semakin hari, semuanya mulai tampak terlihat berantakan. Ayana kesulitan dengan salah satu lelaki yang selalu menganggu nya. Bahkan lelaki itu menyatakan bahwa dia adalah miliknya seorang. Semuanya menjadi berubah ketika adanya sesuatu di dalam dirinya yang mulai merindukan sosok pengganggu itu. Hingga ketika dirinya mulai menyadari adanya perasaan yang tak biasa muncul untuk sosok pengganggu itu, hal yang tak terduga terjadi. Sebuah insiden dan terungkapnya rahasia dari seorang Bara membuat dirinya menjauh dari lelaki itu. Ketika Bara mendekat maka Ayana akan menjauh. Ketika Ayana mulai merasakan sepi nya sendirian maka Bara akan selalu menemani sepi nya. Namun, semua itu berubah ketika Bara mendengarkan isu tentang dirinya dari seseorang yang tak di kenalnya. Semuanya menjadi terbalik, kini Ayana yang akan selalu mengejar lelaki itu untuk menjelaskan bahwa apa yang di dengar olehnya adalah sebuah kebohongan. Lalu, bagaimana kelanjutan kisah mereka ini? Akankah Bara kembali pada perempuan itu? Atau Ayana yang akan menyerah dan pergi dari pria itu? "Ck, ga tau malu" •• Blurb "Gue ga suka lo deket sama dia!" "Baju apaan itu? Ganti, terlalu terbuka!" "Lo cewe gue tapi kenapa tingkah lo kaya cewe murahan?" "Berisik bangsat!" "Pelacur!"
You may also like
Slide 1 of 10
ARKANAYYA [COMPLETED] cover
Guntur ; BAD BOYFRIEND [SUDAH TERBIT] cover
Bara [REVISI] cover
Don't Go [END] cover
The Real Of Me cover
Adeline cover
My Sweet Troublemaker [Completed] ✔ cover
A dan I [Complete] cover
Me And Myself {Completed} cover
GLANCE  cover

ARKANAYYA [COMPLETED]

76 parts Complete

[BEBERAPA CHAPTER DI PRIVAT FOLLOW DULU SEBELUM BACA] "Arkan aku cinta kamu," Jeda sebentar, "Kamu juga kan?" "Enggak. Lo tau sendiri kita pacaran karna taruhan. Lupa hm?" "Arkan tapi aku sayang beneran sama kamu." "Tapi gue enggak! Pergi! Atau lo bakal ngerasain sakit yang gak akan pernah lo lupa." ------ Rank 1#roman (12-11-20) # 1 in remaja (23/12) #1 in teenfiction (26/2/21) -------- Kata takdir mengawali, menuntut semesta tuk merestui jika angin memilih pergi lantas untuk apa hati yang pergi diminta kembali? •Ketika logika dan hati yang terus berperang• Arkan Aricho Navriel, ketua geng motor ternama di jalanan-Fores. Sikapnya yang terkenal arogan, ketus, dingin, datar dan selalu menyakiti lawan bicara nya lewat kata-katanya menambah kesan enggan bagi semua orang untuk bermasalah dengannya. Terkecuali Nayya Sheila Navellyn. Gadis polos dengan bandana polkadot yang senantiasa di rambutnya itu dengan beraninya mengejar Arkan, demi rasa cintanya yang sudah jatuh terlalu dalam. Nayya kira menjadi kekasih Arkan dalam konteks 'taruhan' membawa cintanya tidak bertepuk sebelah tangan. Nyatanya salah, mengenal Arkan semakin dalam sanggup membuat Nayya merasakan cinta dan luka secara bersamaan. Dunia berpikir wanita di cap murahan saat ingin memperjuangkan cintanya. Tapi Nayya ingin semua orang tau juga, bahwa cintanya bukanlah cinta sembarangan, dan dia yakin cintanya abadi. Akankah waktu akan mengabulkannya atau.. Mematahkannya? •••• Fores: Sebuah kehormatan selalu bersamamu! Highest rank: #1 in nayya #4 in penyesalan #10 in solidaritas #1 in sadgirl #3 in berjuang #1 in hss #4 in arkan #1 in tenfiction #8 in iceboy #7 in putihabuabu #1 dingin #7 in hurt Start:11-11-19. End:22-07-20.