23 parts Complete Mature"Kukira dulu kamu itu cinta sejatiku, yang takkan pernah meninggalkan bahkan walau hanya sekedar terucap kata perpisahan, ternyata aku salah, takdir membawamu menjauh dan itu awalnya sangat menyakitkan..."
~Prillyta Magdalena
"Meninggalkanmu tak pernah terpikir, ucapanpun tanpa sengaja lolos dari bibirku yang dipenuhi emosi, ternyata dulu aku benar, kamu tak ada disosok manapun...dan akhirnya... aku merasa kehilangan..."
~Alifthra Nahendra
"Umi, Abi, please, kembali sama-sama, kami rindu menangis dalam pelukan dan tertawa dalam canda bersama..."
~Bie dan Qie Nahendra
saat cita tak lagi sama, saat cinta tak lagi bersama, saat semua tak lagi indah seperti sebelumnya, bisakah waktu mengembalikan rasa yang sudah terlanjur luka karna kata?
"TIME RELEASE"