Dua Kutub Magnet
  • Reads 432,233
  • Votes 64,237
  • Parts 71
  • Reads 432,233
  • Votes 64,237
  • Parts 71
Complete, First published Mar 19, 2018
[ Book 1 ] #PANCASILA'S UNIVERSE

Gue sama Guanlin itu bagaikan dua kutub magnet yang berbeda. Mungkin dia Positif dan gue Negatif. Tau artinya? Iya beda. Beda banget.

Gue anaknya nakal, Guanlin anak baik baik. Gue anaknya bobrok, Guanlin perfeksionis. Gue bego banget sama p.elajaran, Guanlin anak olimpiade.

Guru Fisika gue selalu bilang, jika dua kutub magnet yang berbeda, selalu menimbulkan gaya tarik menarik. Gue pribadi menyangkal, buktinya gue sama Guanlin nggak bisa bersatu. Nggak tarik menarik pula.


Itu adalah faktor terbesar kenapa gue nggak pernah percaya sama sebuah teori.

Highest rank 
14 Agustus 2018 : #3 in Bobby
14 Agustus 2018 : #5 in Junhoe

-Published 2018-
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Dua Kutub Magnet to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Lempar Kode, Sembunyi Hati (Sebagian Part dihapus) cover
(Diterbitkan)The Great Teacher My Love cover
MENJADI BABY SITTER ||HAPPY ENDING  cover
Heir of Malfoy and Potter cover
A-Bian-Ca (DIBUKUKAN) cover
Love Letters cover
Dimas dan Nadia [COMPLETED] cover
Flaga (Telah Terbit) cover
VaniLate (SELESAI) cover

Lempar Kode, Sembunyi Hati (Sebagian Part dihapus)

35 parts Complete

Menurut lo friendzone itu apa? Tempat main kayak timezone, tapi bedanya ini main perasaan. Semacam tidak memiliki namun takut kehilangan, semacam tak punya status namun merasakan kecemburuan.