Sweet Grief
  • Reads 516
  • Votes 138
  • Parts 6
  • Reads 516
  • Votes 138
  • Parts 6
Ongoing, First published Mar 27, 2018
[Sequel Of Sweet Scars]

Pertemuan tak sengaja yang terjadi disebuah pasar yang terletak tak jauh dari rumahnya. Indri tak sengaja menabrak bahu seorang cowok yang ia duga adalah preman pasar. Tabrakan itu membuat belanjaan Indri jatuh berantakan. Indri sedikit kesusahan memunguti satu persatu belanjaannya, karena ia menggunakan Brace. Dengan sigap, laki-laki itu pun berjongkok dan membantunya.

 Dan ini lah kisah seorang gadis remaja yang baru berusia lima belas tahun  harus mengalami penyakit skoliosis yang mengharuskannya menggunakan Brace selama sehari 23 jam.

"Kamu itu beda. Kamu itu special." -Raga-

"Aku tau saat kamu bohong, kamu selalu menggaruk alis." -Indria Galaxy-

Saat kau terlahir di dunia, hanya kau yang menangis sendirian. Semua orang disekitarmu tersenyum bahagia. Namun, ketika kau pergi untuk selamanya, hanya kau lah yang tersenyum sendirian disaat semua orang menangis untuk mu. -Sweet Grief-

________

Rank:
#5 in Indri [5 Mei 2019]
#15 in Fiksipopuler [5 Mei 2019]

 copyright © 2019 by aurayass
All Rights Reserved
Sign up to add Sweet Grief to your library and receive updates
or
#246galaxy
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Favorite Duda cover
Gendut? [&] cover
Nct 21+ oneshoot/twoshoot cover
A S S  cover
Kembali Menjadi Balita [Shaquille]🐋 cover
Gevan (BL) cover
Polos Polos Binal (Polbin) cover
jeno-yaa cover
JUST BIRTH STORY cover
[TAMAT] Catatan Rinea: Nanny atau Istri? cover

Favorite Duda

52 parts Ongoing

Perkenalkan namaku Aneska Zoya Raveena. Umurku 20 tahun dan baru kerja sebagai guru tk. Aku hanya seorang gadis sederhana yang sekolah tamat SMA. Ini kisahku yang terjebak dengan duda anak satu yang sudah berumur 35 tahun. Yuk dibaca!!!