65 parts Complete Berawal dari duduk sebangku, Nadine berhasil membuat Elvan teringat pada pujaan hatinya yang telah pergi. Dan dari mengantar gadis itu sampai lobby saat pulang sekolah, Elvan tahu kalau Nadine orang yang sangat dekat dengannya.
Mulai detik itu, Elvan mengejar Nadine. Tapi tetap saja Nadine menganggapnya sahabat seperti teman cowok lainnya. Sampai akhirnya Nadine luluh, Elvan mulai menyatakan cintanya. Tapi selalu saja ada penghalang, Nadine menghilang, ia berubah, bahkan Nadine takut Elvan membencinya.
Nadine rapuh, ia terjatuh dalam jurang keterpurukan karena masalah keluarganya. Ia menjadi badgirl yang benar-benar menyedihkan. Namun Elvan tetap saja bertahan, ia sudah terlanjur cinta. Bahkan justru semakin semangat mengejarnya, membahagiakan Nadine adalah komitmennya.
Hingga suatu insiden di arena balapan menghancurkan semuanya. Tanpa sengaja Elvan melanggar janji, yang membuat ia harus menjauhi Nadine.
⚠️BANYAK KATA KASAR DAN UMPATAN
Jangan lupa vote komen yak, biar aku semangat nulisnya. Dan teruntuk plagiator, semoga tetap dalam lindungan-Nya.
©2020 by Araindri