Elude
  • Reads 36
  • Votes 3
  • Parts 1
  • Reads 36
  • Votes 3
  • Parts 1
Ongoing, First published Mar 28, 2018
Mature
Kirana-Anna Whitehall adalah artis papan atas Indonesia. Kehidupannya yang selalu tampak sempurna di mata publik-kemesraan baik on air dan off air dengan sang suami, Carlos, juga anak laki-laki yang lucu, belum lagi ketenarannya sampai menjangkau Hollywood untuk mengontraknya untuk menjadi salah satu pemeran utama. 

Kehidupannya yang tampak sempurna itu ditutupi oleh beberapa kebohongan yang Anna lakukan untuk menjaga reputasinya. Dia membatalkan gugatan cerai dengan Carlos yang berselingkuh di belakangnya, rumor tentang dirinya yang berselingkuh membuatnya kehilangan hak asuh Jason... Salahkah dia ketika yang dia inginkan hanyalah menjaga rumah tangganya agar tidak hancur dan pekerjaannya sebagai seorang artis?

Apakah Anna akan memutuskan untuk melarikan diri dari semua masalahnya dan tidak pernah kembali lagi ke Indonesia? Lalu bagaimana dengan Leo-pria yang ditemuinya dalam pelariannya di London, apakah Anna akan kembali mempercayai "cinta" yang dulu pernah mengkhianatinya? Ataukah Leo-lah orang yang bisa mengajarinya apa arti hidup sebenarnya pada Anna?

Itu adalah tantangan yang harus dijawab Anna saat dunianya runtuh oleh gemerlapnya dunia entertainment.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Elude to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya  cover
Dark Love cover
Partikel Badai Mars (Tamat) cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Hello, KKN! cover
Forbidden Love: KAISER cover
Give Me Your Sandwich! [END] cover
Hyper cover
Trapped With My Brother Friend cover

Istri kecil Tuan muda Adtmajaya

45 parts Ongoing

"Hanya denganmu, saya tidak berminat dengan yang lainnya." Adinata Galih Adtmajaya. ------- 20 tahun menjomblo, kini gadis cantik dengan body aduhai itu sekalinya tuhan datangkan pria. Dapatnya seperti tuan muda dari keluarga Adtmajaya. "The real ceblok ketiban duren, pak." Cahaya Ayunda. -☞❥' (21+) WARNING!! !!!DILARANG PLAGIAT!!! CERITA INI MURNI PEMIKIRAN SAYA SENDIRI, JIKA ADA KESAMAAN ALUR ATAU NAMA TOKOH ITU KETIDAKSENGAJAAN. Sekian🫦 (*1)-Cuddle {18-01-25} (*1)-Sayang {25-01-25} (*1)-Angsat {01-02-25} (*1)-Adinata {01-02-25} (*1)-Jawa. {09-02-25} (*1)-nenen. {18-02-25}