Siapa yang gak kenal dia? Si cowo populer di sekolah yang menjadi incaran semua siswa perempuan. Ya itu ALD anak orang kaya. Dia tampan, tapi sayang sifatnya yang angkuh dan dingin membuatnya sulit sekali untuk didekati oleh kaum wanita. Dan siapa sangka setelah kehadiran siswi perempuan lugu nan polos bisa melelehkan sifat dingin yang dimiliki oleh pria tersebut.