Story cover for LENSA by tinybubbleee
LENSA
  • WpView
    Reads 174
  • WpVote
    Votes 28
  • WpPart
    Parts 7
  • WpView
    Reads 174
  • WpVote
    Votes 28
  • WpPart
    Parts 7
Ongoing, First published Apr 08, 2018
【On Going】

Bagi Alessia Rivania, bertemu seorang pemuda yang hendak bunuh diri adalah hal paling terakhir yang ia inginkan dalam hidupnya. Hidupnya sudah cukup berantakan, tetapi ia tak pernah menyangka bahwa pemuda yang hendak mengakhiri hidupnya itu akan menjadi orang yang sangat penting baginya.

Pemuda itu-Genta Bumiputra-juga tak habis pikir bagaimana perempuan itu membuatnya berpikir dua kali untuk bunuh diri. 

Ketika semuanya seolah-olah sempurna, dunia Alessia dibuat runtuh seketika. Sebab ketika Genta benar-benar menyatakan cintanya, pemuda itu kemudian menghilang begitu saja. Sekarang Alessia memiliki dua pilihan: tetap diam atau berlari menemukan cintanya.

"When we first met, I had no idea you would be so important to me."

© tinybubblee 2020
All Rights Reserved
Sign up to add LENSA to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
My Illegal Boyfriend  by Okanarsa
42 parts Complete
[SELESAI REVISI✓] cover by @Ttmdesaignart [SPIN OFF SATU TIKET PULANG] Seharusnya seorang Tari Ashallegra, gadis biasa-biasa saja, kudet, punya sikap cuek terhadap gosip hot disekolahnya dengan otak pas-pasan yang memiliki pekerjaan sambilan sebagai penulis underrated disebuah platform di internet, sadar diri jika kakak kelas sekeren Arseno Allaric F tak mungkin menaruh hati padanya. Maksudnya, Arseno itu seorang modeling dengan wajah diatas rata-rata. Anggota klub basket, ketua klub taekwondo, dan kabar terakhir mengatakan, dia tengah ditawari untuk bermain disalah satu film layar lebar sebagai pemeran utama. Tak heran jika dia dipuja hampir oleh seluruh gadis di Sekolah Cahaya Biru. Kecuali Tari tentunya. Dia tak pernah tahu apa pun yang berhubungan dengan cowok tampan dan kepopulerannya. Tapi seperti cowok most wanted kebanyakan. Arseno juga nyaris tak tersentuh. Seberapa banyak pun surat pernyataan cinta yang mampir ke lokernya, sebanyak apa pun gadis yang datang untuk menembaknya, tak satu pun yang berhasil membuatnya tertarik. Hingga suatu hari, kerjaan hasil gosip dari seorang Verilwin Eanstar berhasil membuat Tari seperti orang bodoh dihadapan Arseno dan berpasang-pasang mata lainnya. "Lo suka sama gue kan? Ayo, ngaku aja. Gue juga lagi butuh cowok sekarang." Cowok dihadapan Tari hanya diam, seraya memandang gadis dihadapannya dengan alis tertekuk. Apa maksudnya? "Ssst, Tar," bisik Veril sambil menarik lengan Tari agar mendekat. "Bukan Arseno yang ini gue maksud, bego. Tapi Arsen kelas sebelah yang cupu itu." Tari menelan ludah kasar. Kali ini menatap Arseno dengan satu ringisan yang mengiri. Arseno hanya tersenyum miring, menyeringai. Seolah-olah menertawakan kebodohan Tari. Tari malu setengah mati!!! #1 in teenager at 09042022 (Jangan lupa follow IG: @/Okanarsa for more content❣️)
RAISA by Aliaazzh24
25 parts Complete
(FOLLOW & VOTE DULU SEBELUM BACA) 🚫DILARANG COPY PASTE DALAM BENTUK APAPUN 🚫 ⚠️Kalau kamu hebat tunjukanlah hasil fikiran kamu sendiri ⚠️ (BENCI JADI CINTA🌻) Blurb: Berawal dari mendapatkan beasiswa dari sekolah yang semua orang impikan,yaitu 'ALEXY HIGH SCHOOL'. Dimana sekolah elit berada,dan yang pasti banyak sekali siswa kalangan atas yang sekolah disana. Sekolah elit itu setiap tahunnya selalu mengadakan acara penerimaan siswa/siswi beasiswa dari sekolah bawah.Dan yang pastinya memiliki syarat-syarat tertentu sebelum memasuki sekolah tersebut. Dan entah itu memang kebetulan atau takdir,Raisa diterima disekolah elit tersebut.Dan lebih sialnya lagi,Ia harus berurusan dengan 4 Most Wanted yang terkenal akan bully-annya yang sadis,yang diketuai oleh 'Rafa Ravindra Malik Narendra'.Seorang anak pemilik sekolah yang terkenal sadis dalam membully siapapun yang berani mengusiknya. Seiring berjalannya waktu,Rafa yang suka sekali membully Raisa,dan bahkan sering sekali mengerjainya ini itu, Tiba-tiba memiliki perasaan yang aneh dihatinya.Ia tidak suka melihat Raisa berdekatan ataupun hanya berbincang dengan seorang laki-laki manapun.Ia juga tidak mengerti mengapa ia bisa seperti itu?.Dan ternyata Rafa mulai menyukai bahkan mengklaim Raisa adalah sebagai miliknya.Lalu Rafa pun mulai menunjukkan rasa sukanya itu kepada Raisa.Dan mulai menyatakan perasaannya lewat surat.Yaitu isinya yang pertama harus menerimanya,Kedua tidak ada bantahan,Dan ketiga kembali lagi ke nomor satu dan dua. Raisa yang mendapatkan itupun hanya bisa pasrah karena apa yang seorang 'Rafa' inginkan harus terpenuhi dan tak ada bantahan apapun, Seiring berjalannya waktu,Raisa pun dengan perlahan mulai menerima Rafa apa adanya,Bukan ada begitupula sebaliknya Rafa.Disaat mereka berdua saling melengkapi,Dan menerima kelebihan dan juga kekurangan satu sama lainnya,Tiba-tiba muncullah seseorang dari masa lalu Rafa dan tiba-tiba saja mengklaimnya calon tunangannya.
You may also like
Slide 1 of 10
My Illegal Boyfriend  cover
NOISY SOUL [Ongoing] cover
ATTESA [Completed]  cover
Nerd Love(On Going) cover
RAISA cover
The Meaning of Love cover
There Never Was Us (Completed) cover
AMARE (COMPLETED) cover
 My Childish Girl  cover
The Feeling (Complete) Tahap Revisi cover

My Illegal Boyfriend

42 parts Complete

[SELESAI REVISI✓] cover by @Ttmdesaignart [SPIN OFF SATU TIKET PULANG] Seharusnya seorang Tari Ashallegra, gadis biasa-biasa saja, kudet, punya sikap cuek terhadap gosip hot disekolahnya dengan otak pas-pasan yang memiliki pekerjaan sambilan sebagai penulis underrated disebuah platform di internet, sadar diri jika kakak kelas sekeren Arseno Allaric F tak mungkin menaruh hati padanya. Maksudnya, Arseno itu seorang modeling dengan wajah diatas rata-rata. Anggota klub basket, ketua klub taekwondo, dan kabar terakhir mengatakan, dia tengah ditawari untuk bermain disalah satu film layar lebar sebagai pemeran utama. Tak heran jika dia dipuja hampir oleh seluruh gadis di Sekolah Cahaya Biru. Kecuali Tari tentunya. Dia tak pernah tahu apa pun yang berhubungan dengan cowok tampan dan kepopulerannya. Tapi seperti cowok most wanted kebanyakan. Arseno juga nyaris tak tersentuh. Seberapa banyak pun surat pernyataan cinta yang mampir ke lokernya, sebanyak apa pun gadis yang datang untuk menembaknya, tak satu pun yang berhasil membuatnya tertarik. Hingga suatu hari, kerjaan hasil gosip dari seorang Verilwin Eanstar berhasil membuat Tari seperti orang bodoh dihadapan Arseno dan berpasang-pasang mata lainnya. "Lo suka sama gue kan? Ayo, ngaku aja. Gue juga lagi butuh cowok sekarang." Cowok dihadapan Tari hanya diam, seraya memandang gadis dihadapannya dengan alis tertekuk. Apa maksudnya? "Ssst, Tar," bisik Veril sambil menarik lengan Tari agar mendekat. "Bukan Arseno yang ini gue maksud, bego. Tapi Arsen kelas sebelah yang cupu itu." Tari menelan ludah kasar. Kali ini menatap Arseno dengan satu ringisan yang mengiri. Arseno hanya tersenyum miring, menyeringai. Seolah-olah menertawakan kebodohan Tari. Tari malu setengah mati!!! #1 in teenager at 09042022 (Jangan lupa follow IG: @/Okanarsa for more content❣️)