[PERHATIAN] Ini cerita antimainstream!
Gue nggak bisa membayangkan apa yang terjadi kalau gue pacaran dengan cowok yang kecerdasannya jauh melebihi gue. Apakah kalau kita nge-date dia mengerjkakan soal fisika? Atau dia malah bahas sejarah dunia setiap kita chat?
Awalnya gue sempat ngeri membayangkan itu, tapi lama-kelamaan entah kenapa ada pesona tersendiri yang gue lihat dari dalam dirinya.
Seorang cowok berkacamata, cerdas, brilian, walau sayangnya garing.
Dan pendek.
-Airin
Pacaran? Maaf, aku tidak punya waktu. Masih ada banyak hal yang lebih penting untuk dipikirkan saat ini.
-Erlang
**Ini karya pertama saya, jadi mungkin masih ada banyak kekurangan.
Selalu sertakan vote dan komentar, yah!
[Completed, 14 October 2018]
Motto di hidupnya adalah live to the fullest with fun! Dia tidak pernah memikirkan orang lain karena baginya kebahagiaannya lah yang paling penting.
Lalu seseorang itu datang bersama bayangnya, dan dia pun jadi memikirkan ulang tentang motto hidupnya juga tentang kebahagian siapa yang paling penting baginya kini.
[Since this story is not private anymore I hope people who read this can give their feedback towards the story. Thank you and I Hope you enjoy this story -Megawts]