Dewi Cinta
  • Reads 5,359
  • Votes 614
  • Parts 8
  • Reads 5,359
  • Votes 614
  • Parts 8
Complete, First published Apr 17, 2018
Okeeeiiii, Moreno memang belagu 'en sombong. Tapi tak bisa dipungkiri bahwa cowok itu adalah cowok paling populer di sekolah. Dia tampan, dia pintar, dia jago olah raga, dia ... mahir di semua hal. Beberapa kali dia berhasil membawa tim basketnya menjuarai kompetisi. Beberapa kali pula ia pernah mewakili sekolah mengikuti olimpiade fisika dan matematika. Jadi wajar saja - dan akan sangat wajar - jika  seabrek cewek-cewek yang mau jungkir balik ngejar-ngejar cintanya.

Tapi meskipun begitu,  tidak pernah terbersit sedikitpun di benak Malika bahwa ia akan berurusan atau bahkan terlibat skandal dengan Moreno walau ia adalah makhluk yang punya tingkat kegantengan di atas rata-rata. 

Alasannya, satu : dia tak tertarik dengan cowok itu. Dua : dia (benar-benar) tak tertarik dengannya. Tiga : dia (sama sekali) tak tertarik dengannya, titik! Jelas?

Tapi segalanya berubah ketika tiba-tiba karena keisengan dua sahabatnya, Malika harus berpura-pura menjadi pacar Moreno. Pacar Moreno, Gaeeeessss! 

Bukan hal yang mudah, tentu saja!
Moreno mungkin punya hati yang terbuat dari salju, tapi mustahil bagi Malika untuk lari dari pesonanya jika tiap hari cewek itu harus rajin menelponnya, mengucapkan cinta  padanya, mengucapkan kata-kata manis untuknya, memberikan perhatian lebih padanya.

Akankah Malika berhasil untuk tidak jatuh cinta beneran?
Atau .... justru Moreno yang balik jatuh cinta padanya?

©WiwinSetyobekti
All Rights Reserved
Sign up to add Dewi Cinta to your library and receive updates
or
#24moreno
Content Guidelines
You may also like
Episode Kedua (Sudah Terbit) by IsnainiIbiz
23 parts Complete
Tersedia di toko buku terdekat. Atau pesan langsung ke admin 08886813286, shopee : Ibiz Store, Tokopedia : IbizStore DUKUNG KARYA AUTHOR DENGAN MEMBELI BUKU ORI. MEMBELI BAJAKAN SAMA HALNYA MENDUKUNG BAGI PARA PEMBAJAK DAN PENJUALNYA. NOVEL EPISODE KEDUA HANYA ADA VERSI CETAK. "Ah, kenapa pula harus bersedih jika hujan saja tahu bagaimana cara melipur laranya?" Wulan Ayuningtyas, gadis desa yang selalu mengira bahwa dr. Irfan Prayoga, Sp.OG, terpaksa menikahinya lantaran perasaan bersalah. Jika bukan karena mobil yang dikendarai adiknya menabrak hingga menewaskan kedua orangtua Wulan, mustahil seorang Irfan akan menikahi gadis biasa sepertinya. Dugaan Wulan benar karena Irfan pun mengaku masih mencintai perempuan lain meski lelaki itu berjanji akan belajar mencintainya. Lima tahun menunggu suaminya mengatakan cinta, Wulan harus menelan getir saat tahu seseorang yang masih menghuni di hati sang suami menjadi tetangga satu kompleks. Perempuan itu kini sudah bercerai dari suaminya. Saatnya menyerah, dari awal, Wulan tahu, bukan dia pilihan utamanya. Ini mungkin kisah tentang seorang perempuan yang bersedih karena menggantungkan takdir pada prasangka. Dan, kau tahu, prasangka akan selalu memakan kebahagiaanmu. Tak menyisakan apa pun. Ini mungkin lagi-lagi kisah tentang sebuah harapan, yang masih terselimut kabut tebal. Kerap kali kita bertanya-tanya, akan sampai kapan sebuah harapan bertahan jika yang terus-menerus mendera hanyalah rasa kecewa? #Rank 1 Percintaan 14/09/2018 - 19/09/2018 #Rank 1 Percintaan 29 September 2018 - 30 September 2018 #Rank 1 Spiritual 1 Oktober 2018 - 2 Oktober 2018 SEBAGIAN PART SUDAH DIHAPUS UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN.
You may also like
Slide 1 of 10
Memilih Untuk Pergi  cover
TEGA cover
ALFA (SEGERA TERBIT) cover
SATU BULAN cover
Dream of You cover
My Dangerous Junior cover
Jatuh Cinta Lagi (TERBIT)✔ cover
3 RASA cover
Love, Life and Hurt cover
Episode Kedua (Sudah Terbit) cover

Memilih Untuk Pergi

43 parts Ongoing

Renzie, remaja enam belas tahun yang memutuskan untuk kabur dari rumahnya setelah mendengar rencana sang ayah yang akan menghukumnya dengan mengasingkan nya di tempat terpencil, hanya karena dia sudah tidak sengaja membuat sepupu nya jatuh dan terluka. Renzie tentu tidak terima, dibandingkan di asingkan, Renzie memilih untuk pergi dari rumah. Namun dalam perjalanannya, Renzie tiba-tiba mengalami kecelakaan yang cukup parah. Dan perginya Renzie dari rumah membuat seluruh keluarga tersebut menyesal. Mereka ingin Renzie kembali.