Season 1 COMPLETED :)
Cerita ini adalah FANFICTION sekedar memuaskan diri sendiri dan mengobati rasa kangen sama 304th Study Room - Felicia Huang, dan Terinspirasi dari spoilernya @chiralraikono (siapapun dikau, makasih) di comment webtoon.
Mencoba memintal benang merah dan fokus di juna dan desyca yang katanya ga nyangka bisa nikah.
Alur maju mundur, tiap chapter beda cerita, walau tetap nyambung juga sih.
Karakter juna agak ekstra dari karakter webtoon, juna disini juga D.O kyungsoo❤ dari berbagai perannya di perfilman. Cerita berkembang banyak terinspirasi dari EXO ❤
DISCLAIMER: 304th study room, tokoh-tokoh didalamnya, beserta screenshot webtoon 304sr, adalah milik FELICIA HUANG (@real___hly)
*ijin bikin fanfic 304SR ya Ce?*
Genre: fanfiction, romance, marriedlife, friendship, little bit of comedy, chapter story, a little darkness.
"Dori hilang!"
Apa salahnya melindungi kucing? Tidak ada yang salah. Yang salah adalah ketika Lia mengancam Lino yang menjabat sebagai pawang kucing di sekolah dengan cara mengambil kucing peliharaan Lino, hanya demi membersihkan namanya dari gosip yang tersebar di sekolah.
Akhirnya, terjadilah perebutan kucing antara dua kubu.
••
⚠️ Maaf, banyak kerandoman & humor garing
Mulai : Mei 2020
Selesai : Agustus 2021