BEAUTIFUL MISTAKE
  • Reads 3,601,537
  • Votes 27,471
  • Parts 22
  • Reads 3,601,537
  • Votes 27,471
  • Parts 22
Ongoing, First published Apr 19, 2018
Mature
#1 rank  in chicklit

Aku Kanaya  Salzabila Putri. Karir mantap dan mapan. usia 35 tahun. Dan bersumpah seumur hidup tidak akan pernah menikah. Karena menikah itu artinya cinta dan cinta tidak pernah ada dalam kamusku.

Hanya saja suatu malam aku membuat kesalahan... Dan akhirnya kesalahan itu berbuntut panjang. 

Aku terbangun dengan tanpa sehelai benangpun, di kamar sebuah hotel mewah. Dengan seorang pria... pria yang menjungkirbalikkan semuanya....
All Rights Reserved
Sign up to add BEAUTIFUL MISTAKE to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
because of my stupidity by NaaZhrya
61 parts Ongoing
"Jalang sepertimu tidak pantas menjadi istriku, apalagi sampai melahirkan keturunanku!" Bella hanya menganggap angin lalu ucapan suaminya, ia sudah kebal dengan segala bentuk makian selama mereka menikah. Ini memang kesalahan yang dia buat, menjebak laki-laki yang dicintainya agar bisa menggagalkan pernikahan laki-laki itu. **** Issabella Spencer, wanita 22 tahun yang tega menghancurkan hubungan seseorang yang sudah terjalin 7 tahun lamanya. Ia menjebak laki-laki yang sudah mengisi hatinya sejak satu tahun yang lalu dengan hal yang sangat memalukan. Dia rela merendahkan dirinya sendiri untuk Gabriel Alexander, putra pertama dari pengusaha terkaya di Amerika. Issabella menjebak Gabriel bukan karena ia menginginkan harta laki-laki itu, ia tulus mencintai Gabriel. Wanita yang sering disapa Bella itu bukanlah gadis biasa, ia juga berasal dari keluarga kaya. Namun, masih jauh dari kekayaan keluarga Gabriel yang sudah mendunia. Dan sekarang perusahaan ayahnya sudah ada di ambang kehancuran karena perbuatan yang Bella lakukan. Hampir semua investor memutus kerja sama mereka dengan keluarga Bella, hal itu tentu saja dilakukan oleh Gabriel. Gabriel sengaja melakukan hal itu karena ingin membalas Bella, ia juga berencana akan membuat kedua orang tua Bella bangkrut hingga tidak memiliki apapun. Bahkan, Gabriel juga memblacklist perusahaan Spencer Group's agar tidak bisa bangkit lagi dimasa depan. Dia melakukan pembalasan yang tidak tanggung-tanggung pada wanita yang kini berstatus menjadi istrinya itu. Hingga kedua orang tua Bella tidak mau menerima putri mereka kembali karena kehancuran yang dibuat oleh putri satu-satunya yang selama ini mereka banggakan. #chicklit Rank 1 April 2024,10 #Pergi Rank 1 April 2024, 08 #Menyesal Rank 1 April 2024, 10 #Getaran Rank 2 April 2024, 07
HELLO WIFE by kichi_ang
8 parts Complete
(Cerita sudah tamat. Bab 6 dst dihapus demi kepentingan promosi di Dreame. Untuk yg penasaran sama bab yg dihapus, bisa berkunjung ke Dreame 😘 ID profil bisa cek di profil akun Wattpad aku yang ini) Kinanta terbangun di rumah sakit setelah mengalami kecelakaan yang membuatnya kehilangan janin yang berada dalam kandungannya, belum lagi kenyataan kalau suaminya mendatangi rumah sakit hanya untuk meminta tanda tangannya di atas surat cerai. Sayangnya sesuatu membuat Kinanta berubah, dia yang dulu begitu mencintai suaminya, kini menatap pria itu dengan dingin dan penuh kebencian. Dia yang dulu akan melakukan apa saja demi pria itu, kini sama sekali tidak perduli dengan apapun yang menyangkut pria itu. Dia yang dulu begitu cemburu jika pria itu dekat dengan wanita lain, kini akan berlalu begitu saja tanpa menoleh sedikitpun. Hansel Adiwarman adalah seorang pengusaha muda paling berhasil di abad ini. Perusahaannya menjadi salah satu yang terbesar di kawasan Asia dan apapun yang di-inginkannya hampir selalu didapatkannya. Hanya saja, bagaimana mungkin ayahnya berpikir kalau dirinya akan bertahan dalam pernikahan dengan wanita pengganggu itu? Ibu Kinan adalah wanita yang pernah menyelamatkan ayahnya dulu, karena itu Hansel harus menikahi Kinan demi balas budi. Tapi, setelah kecelakaan itu. Semuanya berubah. Ada apa dengan istrinya? Kemana tatapan yang selalu terlihat memuja dirinya itu? Kemana wanita bodoh yang hanya bisa menangis dan memohon kepadanya itu? Kemana si pengadu yang selalu memanfaatkan ayahnya demi mempertahankan pernikahan mereka yang terlanjur retak? Hari itu, Hansel tiba-tiba merasa dadanya sesak saat Kinan menatapnya dengan tatapan dingin. Seakan dirinya sama sekali tidak lagi berharga di mata wanita itu. "Aku akan menandatangani surat cerai kita." Ucap Kinan. Dan detik itu Hansel tahu, Kinan telah berubah.
You may also like
Slide 1 of 10
Romantic Scandal cover
LOVING IS EASY // satzu cover
Love Without Certainty cover
Personal Assistant : WIFE! cover
Fakboy Kelas Sebelah cover
Reaching Dream, with Bos! cover
because of my stupidity cover
TANYA GENGSI cover
HELLO WIFE cover
[2] Baby, Dont Cry [SUDAH DITERBITKAN] cover

Romantic Scandal

37 parts Complete

Hidup Lareina Pramudita dan Leander Arsenio berubah sejak kemunculan gosip yang mereka timbulkan sendiri. Hidup keduanya seolah tak berhenti disorot media, hingga membuat Mama mereka yang bermusuhan mulai jengah. Mama mereka mulai sibuk mencarikan calon agar gosip Rein dan Lean menghilang. Akankah gosip yang ditimbulkan hilang kala mereka sama-sama mendapat pasangan? Atau sebuah gosip baru akan bermunculan? This is Romantic Scandal.