14 parts Ongoing Ei Shiro dan Kagusa adalah 2 anak bersaudara yang terlantarkan di sebuah desa dan tidak memiliki orang tua dari kecil hingga dewasa,mereka hidup bersama kemiskinan yang selalu membuat mereka terbebani hari demi hari,rasa lapar saat matahari berada diatas dan haus pada saat bulan terbentang sudah menjadi cerita sehari hari.
Meski begitu,Ei Shiro dan Kagusa selalu berlatih ilmu pedang,meski pedang mereka sudah tidak layak untuk dipakai,yang mereka tahu hanyalah sebuah pedang yg diwariskan oleh ayahnya untuk mengejar impian mereka berdua.
Misteri,Rasa takut,Bingung,Marah,Frustasi,Sedih dan sebuah pertanyaan yg belum terjawab terbenak menghantui dipikiran mereka berdua.
Apakah Ei Shiro Dan Kagusa bisa menjalani hidup dengan tekad yang kuat? meski keadaan tidak mendukung sandaran mereka...