Story cover for D.N.A (Devan N Arka) #1 : Black Angel vs Charming Devil by Vithree_Rosea
D.N.A (Devan N Arka) #1 : Black Angel vs Charming Devil
  • WpView
    Reads 2,621
  • WpVote
    Votes 243
  • WpPart
    Parts 25
  • WpView
    Reads 2,621
  • WpVote
    Votes 243
  • WpPart
    Parts 25
Complete, First published Apr 26, 2018
Ini adalah seri ke-1 dari D.N.A berjudul : Black Angel vs Charming Devil

Seri selanjutnya :
Seri 2 : Broken Angel
Seri 3 : The Painfull Love
Seri 4 : Puzzle of Memories
Seri 5 : Bitter Love

Blurb.
Devan dan Arka, dua saudara kembar yang diperlakukan berbeda oleh ayahnya, Frans Wijaya. Arka, si bungsu penguasa arena balapan liar harus berjuang hidup untuk tetap melanjutkan kuliah kedokterannya karena dia dikucilkan dan diusir sebab dianggap pembawa masalah. Bagi Frans Wijaya, Arka adalah penyebab dari penyakit jantung yang diderita oleh Devan. Seiring waktu, Arka berusaha menjaga Devan dan Devan diam-diam melindungi Arka dari kebencian papanya.


#DetakDetikCinta_newversion
All Rights Reserved
Sign up to add D.N.A (Devan N Arka) #1 : Black Angel vs Charming Devil to your library and receive updates
or
#98lisabp
Content Guidelines
You may also like
TOXIC  [M] NEW VERSION Rosekook by callmeclay04_
36 parts Complete Mature
21 + "Gue pastiin lu ga bisa lepas dari gue re" "Ayo kita lihat, siapa yang sebenernya budak cinta disini" Hubungan mereka berawal dari Jean dan teman2nya yang mengadakan taruhan untuk menjadikan Rea sebagai kekasihnya maka sang pemenang akan mendapatkan sejumlah uang. Dan jeanlah pemenang dari taruhan itu. Hingga hubungan mereka berjalan 1 tahun lebih. Entahlah, Jean itu aneh, dia tak pernah memeperdulikan kehadiran Rea. Namun, saat Rea ingin berpaling ke yang lain dia akan marah. Padahal di perjanjian awal taruhan, jika jean sudah mendapatkan rea maka setelah itu dia boleh memutuskannya. Tapi jean tak melakukan itu, hubungan mereka terus berlanjut. Rea itu cantik, cantik sekali, pintar, baik, pokoknya siapapun yang dapetin dia pasti seneng. Tapi sebaliknya, jean malah memperlakukan rea dengan buruk. Meski begitu, rea sangat menyayangi jean. Rea sendiri juga tak mengerti kenapa jean bisa secuek dan gak seperduli itu padanya. Sampai saat ini rea belum menyerah menjalani hubungan dengan jean, karena baginya jean itu malaikat sebelum ia berubah menjadi si brengsek. Rea tau jika ia adalah barang taruhan, tapi rea tak pernah berpikiran untuk mengakhiri hubungan ini. Karena rea yakin, jean akan berubah. 🥇roseanne Cerita ini hanya fiktif belaka. Jika ada kesamaan nama tokoh, tempat kejadian ataupun cerita, itu adalah kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan. Cerita ini murni dari pemikiran author sendiri
You may also like
Slide 1 of 10
Aku Disini Kak! [End] cover
Avyan (End) ✓ cover
TOXIC  [M] NEW VERSION Rosekook cover
VIOLIN ll KSJ  cover
𝙑𝙎𝙊𝙊 - 𝙒𝙃𝙀𝙍𝙀 𝙄𝙎 𝙈𝙔 𝘿𝘼𝘿?  cover
Lalisa "sorry" cover
Behind The Story of King's Diary (SUDAH TERBIT) cover
Innocent Husband cover
My Best Friend's Twin (LIZKOOK) ✓ cover
Menjadi Skala ✓ cover

Aku Disini Kak! [End]

23 parts Complete

Tak ada kata lain selain kata rindu dan sayangnya Jian kepada leon.Menjadi pasien tetap dirumah sakit membuatnya dicap lemah oleh kakaknya itu. Hidup jian yg terasa sepi ditambah sakit yang sering melanda tubuhnya membuat jian ingin menyerah saja. ~ "Apa salah ya jian ngeharapin kak Leon datang dan nanyain kabar jian? Ngga salahkan kan?" #BROTHERSHIP ⚠AKU TEKANIN, CERITA INI NGGA USAH DIMASUKIN KE AKAL PIKIRAN. KARENA INI CUMA BUAT FUN DAN NYALURIN HOBI AUTHOR AJA. JADI KALAU ADA YANG MENURUT KALIAN NGGA MASUK AKAL, NGGA USAH DIBACA!! Selamat membaca✨