Story cover for Karevan! by sal_yna
Karevan!
  • WpView
    Reads 142
  • WpVote
    Votes 37
  • WpPart
    Parts 2
  • WpView
    Reads 142
  • WpVote
    Votes 37
  • WpPart
    Parts 2
Ongoing, First published Apr 29, 2018
Bagi Karin, Revan itu hanyalah anak kelas tetangga yang dingin, tak tahu diri, cuek, dan penuh misteri
Tapi Revan selalu saja bisa membuat Karin penasaran setengah mati. 

Bagi Revan, Karin itu cuma anak cewek kelas sebelah yang tingkah nya tidak pantas disebut normal, dan selalu membuat onar.
Tapi tak Revan pungkiri, Karin memang selalu mampu mengusik pikirannya.

Ini aneh tapi tetap akan selalu menyenangkan jika di ingat.
Mereka saling menjaga dalam diam.
Mereka saling mengharapkan dalam diam.
Dan cukup mereka saja yang tahu.

-Karevan!
All Rights Reserved
Sign up to add Karevan! to your library and receive updates
or
#1coolcouple
Content Guidelines
You may also like
My Cold Husband [COMPLETED] by imxxhyz
75 parts Complete
⚠️ TAHAP REVISI ⚠️ 15+ [ FOLLOW SEBELUM MEMBACA. ] Buruan baca sebelum sebagian part dihapus!!! Reyhan Aditama, manusia bermuka tembok, dengan sikap dinginnya yang seperti kutub Selatan. Biarpun seperti itu dirinya dikagumi oleh banyak orang. Manusia yang sikapnya tidak bisa ditebak, terkadang perhatian, tetapi terkadang juga lelaki itu bersikap cuek. Sikap itu membuat seorang gadis menjadi bingung akibatnya, gadis yang dianggap aneh oleh dirinya. Putri Adellia, seorang gadis yang mempunyai sikap jutek, dan hobinya suka marah-marah. Gadis yang mempunyai nasib sial saat dirinya kembali menginjakkan kakinya di negara kelahirannya, Indonesia. Gadis yang harus mengakhiri masa remajanya, hanya karena rencana konyol yang dibuat oleh orang tuanya. Sejak saat itu, hidupnya menjadi tak karuan. Dimulai dari bahagia, sampai terjadi banyak masalah yang menimpanya. Apakah dirinya mampu menghadapi tiap masalah yang selalu datang menghampirinya? --- "Bagaimana, Nak Reyhan? Kamu mau, kan?" "Saya, mau." "Tapi, gue gak mau!" Apa yang terjadi dengan kisah hidup mereka? Ayo ikuti cerita ini. ••• Bijak dalam membaca karena cerita ini mengandung kata-kata kasar dan tidak baku. Ini cerita murni dari imajinasi saya, bila ada kesamaan tokoh, alur, dll itu hanyalah kebetulan. Tidak disengaja. note: cast diganti, cover menyusul 🙏🏻 Rank : #1 in perkenalan (10/06/21) #2 in cold (15/06/21) #1 in reyhan (07/07/21) #1 in dingin (20/07/21) #2 in nikahmuda (20/07/21) #1 in cold (10/09/21) #1 in sma (12/09/21) #3 in romance (13/09/21) #1 in sekolah (08/10/21) #1 in coolboy (08/10/21) #4 in romance (02/11/21) #3 in remaja (12/11/21) #4 in seru (11/12/21) #15 in baper (15/09/21) #28 in fiksiremaja (17/09/21) #15 in teenfiction (22/09/21) #10 in romance (13/03/23) #1 in cold (05/04/23) #7 in badgirl (24/04/23) #3 in seru (01/09/23) #1 in seru (13/09/23) #52 in teenfic (28/09/23) #13 in cuek (25/02/24) #Start, 25 Juni 2020 #Finish, 02 Desember 2021
Revanda Is Devil [END] by Ayaanaa09
84 parts Complete
*TAMAT* Bergenre: Romance, Fantasy Teenfiction, Gerenalfiction. Saquel : She Is My Queen Askya Judul sebelumnya : That Bad Girl's A Devil. Mengapa saya ganti? Karna alur tak sesuai ekspetasi:( [UPDATE DISAAT TIDAK SIBUK! MOHON PENGERTIANNYA] [FOLLOW AKUN AUTHOR SEBELUM MEMBACA!] Revanda Cessa Garsiva Zeller adalah anak bungsu dari pasangan Askya dan Nathan, Reva adalah gadis nakal yang suka kebebasan, ia akan menjadi seperti iblis jika sudah bertemu dengan musuh-musuhnya. Gadis berparas cantik ini sama seperti sang mama, tak kenal ampun. Kisah ini bermula disaat Askya diculik oleh musuhnya, yang tak lain dan tak bukan adalah kakak dari Rizky. Ia bertekat untuk menjadi seperti sang mama, walaupun memang sudah tititsan iblis. Wkwk. *** Alvendo Cesso Garvezo Zeller adalah anak pertama dari Askya dan Nathan, yang tak lain dan tak bukan adalah abang/twins dari Reva. Vendo ia memang tititsan iblis namun, ia tak suka bau darah. Itu yang menyebabkan Askya memelih Reva sebagai penerusnya. Vendo tak iri sedikit pun dengan adiknya, ia malah bangga memiliki adik seperti Reva walau begitu, Vendo masih mengatur Reva yang jelas tak suka di atur. *** "Gue gak suka dianggap lemah, gue bukan gadis lemah. Mama gue aja kuat, masa gue enggak!" - Revanda. "Gue enggak suka membunuh tapi, kalau gue pikir-pikir kayaknya membunuh seru juga!" - Revanda. ### Bagaimana kisah mereka? Apakah Reva mampu membunuh seluruh musuh-musuhnya? Apakah Reva akan menemukan cinta sejatinya? Bagaimana kebringasan Reva saat bertemu musuhnya? *** Kepo? Ayo langsung baca aja! Plagiat? Menjauh, sejauh mungkin kalau perlu pergi ke planet mars! Jika ada kesamaan nama tokoh / cerita / alur / waktu / dll itu hanya ketidak sengajaan. Maaf jika ada cerita yang sama, karna saya juga tidak tahu:) Cover by pinterest <3 Start: 11 Desember 2020 Finish: 26 Februari 2022
Possesive Abang Sepupu [END] by Azelleeriss_
49 parts Complete Mature
𝙒𝘼𝙍𝙉𝙄𝙉𝙂⚠️ 𝙍𝙖𝙩𝙚:18+ [𝙁𝙊𝙇𝙇𝙊𝙒 𝙎𝙀𝘽𝙀𝙇𝙐𝙈 𝘽𝘼𝘾𝘼 𝘼𝙉𝘿 𝙑𝙊𝙏𝙀 𝙎𝙀𝘽𝙀𝙇𝙐𝙈 𝘽𝘼𝘾𝘼] 𝘽𝘼𝙉𝙔𝘼𝙆 𝙏𝙔𝙋𝙊 𝘿𝙄 𝙎𝙀𝙏𝙄𝘼𝙋 𝙋𝘼𝙍𝙏!!! 🚫 🄿🄻🄰🄶🄸🄰🅃 🄹🄰🅄🄷-🄹🄰🅄🄷 🚫 Jika di possesive kan oleh pacar mungkin sudah biasa, tetapi apakah anda pernah di posesive kan oleh Abang sepupu? 𝐑𝐚𝐯𝐚𝐠𝐚 𝐍𝐚𝐫𝐞𝐧𝐝𝐫𝐚 𝐀𝐱𝐞𝐥𝐢𝐨, ketua geng motor bernama Dark Lion. Sosok Ravaga yang di kenal sangat sangar di sekolah, muka tanpa sedikit gula, semirik senyum nya yang sangat jarang orang tahu. Memiliki paras yang sangat tampan memang sudah menjadi takdirnya, dan di kejar-kejar oleh siswi atau pun semua cewe itu sudah menjadi kebiasaannya. 𝐑𝐞𝐯𝐚𝐥𝐢𝐧𝐚 𝐌𝐮𝐭𝐢𝐚𝐫𝐚 𝐏𝐮𝐭𝐫𝐢, ia adalah sepupu Ravaga sejak kejadian orang tua Revalina mengalami kecelakaan pesawat. Ia harus tinggal bersama Ravaga dan keluarganya, sosok ia yang polos baik hati sangat membuat Ravaga posesif terhadapnya. Di mata Revalina Ravaga merupakan cowok yang bawel,mesum, manja, dan possesive tingkat dewa. _______________________________________ WARNING!! •Terdapat kata-kata 🔞⚠️ •Terdapat bahasa Vulgar, toxic tanpa sensor ⚠️ •Bijaklah mengambil pembelajaran dalam cerita ini! •Ambil yang positif abaikan yang negatif!! RANK STORY'S 🏅 1# ayobaca (24/11/21) 1# Rava (26/11/21) 1# Reva(06/01/22) 1# Humoris (25/01/22) 2#KisahRemaja (14/04/22) Start➡️ 05 November 2021 End➡️ 26 Januari 2022 Ig. @rxsk4xxy_
Cava's Melodic Heartbeat by txrammisu
29 parts Ongoing
"Mungkin cinta sama cowok yang enggak sesuai tipe kita bakal lebih seru" ♡♡♡ Clavelina menjalani hidupnya dalam ritme yang tertata, dipenuhi oleh keanggunan balet dan keheningan yang menenangkan. Setiap hari ia menari, melukis mimpinya dalam setiap langkah lembut yang membuat jiwanya terasa utuh. Namun, dunia Clavelina yang harmonis mulai terusik ketika hadir sosok River, lelaki tongkrongan dengan senyum nakal, rokok yang tak pernah lepas dari tangannya, dan sikap menggoda yang seakan tak mengenal batas. Bagi Clavelina, River adalah badai yang mengacaukan keteraturannya; bagi River, Clavelina adalah tantangan yang memikat sekaligus membingungkan. Pertemuan mereka kerap diwarnai adu argumen dan benturan watak yang seolah tak mungkin menyatu. Clavelina merasa jengah dengan gaya hidup River yang sembrono dan berisik, sementara River tak habis pikir mengapa gadis ini begitu serius dan kaku dalam menjalani kehidupan. Namun, di balik semua pertentangan itu, terselip momen-momen kecil yang membuat Clavelina mulai merasakan getaran halus di hatinya saat River tersenyum tulus. River, di sisi lain, mulai menyadari bahwa Clavelina bukan sekadar gadis biasa; dia adalah seseorang yang diam-diam membuatnya ingin menjadi lebih baik. Seiring berjalannya waktu, dinding-dinding yang mereka pertahankan perlahan runtuh. River mulai melepaskan kebebasannya yang liar untuk seseorang yang membuatnya merindukan kedamaian, sementara Clavelina membuka hatinya untuk menerima keberanian dan warna baru yang dibawa River. Ini adalah kisah cinta yang terlahir dari pertentangan sempurna, yang membuktikan bahwa keindahan sejati kerap muncul di tengah perbedaan yang tampak tak mungkin dipertemukan.
You may also like
Slide 1 of 10
Inability✅ cover
My Cold Husband [COMPLETED] cover
Naila's Story [End] cover
Revanda Is Devil [END] cover
Revan Reiva cover
Possesive Abang Sepupu [END] cover
Cava's Melodic Heartbeat cover
Marry A Classmate [End] cover
COMPLICATED cover
Boy Bestfriend  cover

Inability✅

23 parts Complete

Cerita mainstream! Bagi Karin bertemu seorang Dava si pentolan sekolah adalah hal yang menyebalkan selama hidupnya. Belum lagi, sifat Dava yang kepo maksimal, hingga membuat cowok itu mengetahui rahasia Karin. Banyak hal yang tidak disukai Karin terhadap Dava, namun satu hal yang paling ia sukai; Dava membawa warna baru untuknya.