25 parts Complete Aku benar-benar membencimu, selain menyakiti hati ku kamu juga sudah merebut ayah ku sendiri. Tapi entah kenapa bodohnya aku masih mencintaimu, wanita yang sudah menjadi ibu tiri ku. ~ Siwon
Sampai kapan pun cinta ku tidak akan pernah berubah, walaupun kamu sudah menyakiti ku cinta ini masih tetap sama, tapi maaf jika untuk kembali aku masih meragukan dirimu. ~ Yoona
Bagaimana jadinya jika Choi Siwon terjebak dalam cinta terlarang? Ia mencintai wanita yang sudah menjadi ibu tirinya sendiri, akankah Siwon memperjuangkan cintanya? Atau ia malah merelakan wanita yang ia cintai bersama ayah nya?