Ziastan - Mask of a Warrior
  • Reads 44
  • Votes 0
  • Parts 14
  • Time 4h 18m
  • Reads 44
  • Votes 0
  • Parts 14
  • Time 4h 18m
Ongoing, First published May 08, 2018
Mature
Sang jenderal muda mengukirkan namanya di dunia. Ia menjadi idola dan menjadi sosok yang cukup diperhitungkan dimana-mana. Identitasnya tertutup rapat diselubungi berbagai prestasi militer yang cemerlang. Tetapi tidak selamanya hidup berjalan tenang. Tiba-tiba cinta mengguncang jiwanya dan keteguhannya goyah luar biasa. Sudah sulit bagi sang jenderal muda untuk memiliki cinta di tengah rahasia besarnya apalagi jika cinta itu tidak terduga-duga, mustahil, tertuju pada sosok yang begitu beresiko, bahkan bisa membahayakan kerajaan. Bagaimana ia melalui ini semua? Bagaimana ia meniti jalan sebagai panglima negeri tetapi juga harus dipusingkan dengan cinta dan persahabatan?

Di buku kedua ini Zoya yang sudah terlalu larut menjadi figur militer dikupas kembali sampai ke jati dirinya yang paling dasar. Sekuat dan setangguh apapun ia tetap seorang perempuan muda yang rapuh hatinya ketika diserang oleh cinta. Akankah ia bertahan? Akankah nyawanya tetap terlindungi sementara gejolak pemberontakan semakin meluas dimana-mana?
All Rights Reserved
Sign up to add Ziastan - Mask of a Warrior to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Slide 1 of 1
A Change of Heart cover

A Change of Heart

32 parts Complete Mature

[2020 Watty Award Winner] Alice Rhodes, an aspiring actress who gets a heart transplant, has to live her heart donor's life like it's a movie role, in order to find her identity and the life that awaits her in Hollywood. ***** A heart transplant causes Alice Rhodes to remember her heart donor's life. Intrigued by the strange people from her new memories, she goes looking for them, only to find herself in the middle of an investigation of the absurd disappearance of an important woman. With her personality changing into her heart donor's, Alice navigates a mysterious world where nothing seems to make sense and yet everything is strangely connected. It's not long before she realizes she may actually be looking for herself in the missing woman, and as she yields to her new heart, she's longing for the one she lost. Content warning: This story contains mature sexual content and themes of depression, sexual assault, and violence. © Robert Peterson 2020