5 tahun menanti bukanlah waktu yang sebentar dan bayaran semua itu adalah kebersamaan yang hanya sekejap mata. "Sejak dulu kalimatnya hanya penenang buat ku, janji yang ia utarakan hanya kepalsuan, hanya kiasan semata. aku pun tau, namun aku memilih tetap diam memainkan peran dan tetap bertahan hingga akhirnya hati ku memilih menyerah, berhenti berharap pada sesuatu yang memang harus dilepaskan" - Aku "Aku membuat janji untuknya dan aku yang mengingkarinya. Maaf, karena telah membuat janji yang bahkan diriku tak tau cara menepatinya. Aku tak bisa berjuang melawan jarak dan juga pertahananku terlalu rapuh untuk sebuah kebosanan yang membuat aku tak bisa lagi bersamanya" - DiaAll Rights Reserved
1 part