BAOBAB
  • Reads 47,630
  • Votes 4,125
  • Parts 45
  • Reads 47,630
  • Votes 4,125
  • Parts 45
Ongoing, First published May 11, 2018
(BROTHERSHIP/ROMANCE/HUMOR/SAD/SICKLIT) 


Apakah wajar jika cewek minta putus dulu? 

"Lo udah ngajari gue cara jatuh cinta, tapi kenapa lo nggak ngajari gue cara ngelupain dan ngebenci lo?" ~Magnesium Zenith Nabastala. 

Ini tentang Magnesium Zenith Nabastala yang ingin menjadi seperti baobab. Baobab ialah pohon langka dan unik yang bisa hidup sampai seribu tahun lamanya. Ia bukanlah cowok sempurna. Ia hanyalah cowok yang bertahan di atas laranya menahan duka silih berganti dengan bantuan organ yang sudah rusak.

Terkadang ia lelah mempertahankan detakan jantungnya yang kerap kali berhenti. Ia terlalu capek mempertahankan deru napas kesakitannya. Bolehkah ia membiarkan saja jantungnya berhenti?

Jangan lupakan dirinya yang menginginkan perpisahan adalah awal dari pertemuan dan tidak ada perpisahan lagi. Dia ingin kisah cintanya berjalan seperti dulu. 

Ini tentang cara bertahannya dengan luka menganga untuk mengungkap jutaan rahasia rumit dibalik kisah perjuangan cintanya yang tidak bisa menemukan titik terang. 

"Magnus capek, Magnus mau udahan, boleh?" tanyanya parau. 



UPDATE SETIAP HARI!


Start: 09 September 2020
Finish: -


WARNING! 

1. Siapkan berbagai macam ekspresi saat membaca

2. Siap ngakak siap pula sedih

3. Atur irama jantung kalian agar tetap stabil saat membaca.


RANK

#2 sickboy 11 September 2020
#5 sicklit 12 September 2020
#3 sicklit 13 September 2020
#1 sicklit 19 September 2020
#7 sadboy 25 September 2020
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add BAOBAB to your library and receive updates
or
#221patahhati
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Lauhul Mahfudz  cover
FIX YOU cover
Say My Name cover
[1] I Became An Empress | OPEN PO cover
Kaesar cover
VIENNO LAKARSYA cover
ALFA  cover
Starla cover
SUMMER (sequel Autumn) cover
My Maid 21+ cover

Lauhul Mahfudz

47 parts Ongoing

" 'Lauhul mahfudz' antara qobiltu atau innalilahi, antara kita dan malaikat izrail, antara kapan dan kafan, dan antara Ar Rahman dan yasin" Menceritakan tentang Afhia Latifah Az-Zahra yang harus masuk pesantren dan di jodohkan dengan anak pemilik pesantren yang bernama Muhammad Zayyan Al Malik. Seorang Fhia yang berjuang karna mengidap penyakit tanpa sepengetahuan keluarga dan temannya kecuali sang adik ipar, Fhia yang harus mengetahui bahwa suaminya mencintai wanita lain, seorang Fhia yang berjuang mendapatkan cinta sang suami. Akankah Fhia bisa meluluhkan hati suaminya? Dan akankah Fhia bisa sembuh dari penyakitnya? "Mungkin ada kata sulit untukku mencintaimu. Jika aku tidak melibatkan Allah dalam perjalananku" -Muhammad zayyan al-malik- "Apa mungkin tidak akan ada kata pantas untukku bersanding denganmu" -Afhia Latifah Az-Zahra-