Possessive Husband [Tamat]
16 parts Complete [Sebagian part sudah di unpublish!]
(Sekuel ke-2 Mr. Arrogant in Love)
21+
"Aku akan membunuhnya jika kamu masih mencintainya."
Asha bahagia.
Ia punya segalanya.
Cinta, keluarga, dan kemewahan.
Seharusnya, Asha bahagia.
Nyatanya, ia seperti burung di dalam sangkar emas.
Dave memberinya segalanya, tapi tidak kebebasan. Suaminya itu selalu mengekang pergerakannya.
Ketika itulah Jacob kembali dari Jerman. Pertemuan mereka mengguncang perasaan Asha. Jacob menghadirkan kembali getar yang dulu pernah ada di hatinya.
Apakah Asha akan tetap bertahan dengan Dave yang sangat posesif atau justru berpaling pada Jacob?
●Rank 18 #lovestory dari 32.5 K cerita, 21 maret 2020
●Rank 17 #lovestory dari 32.5 K cerita, 21 maret 2020
●Rank 18 #lovestory dari 32.5 K cerita, 23 maret 2020