Well, You Said It Was Over [Jeon Wonwoo]
  • Reads 79,482
  • Votes 6,513
  • Parts 34
  • Reads 79,482
  • Votes 6,513
  • Parts 34
Complete, First published May 15, 2018
[T E L A H T E R B I T]

"Apa masih pantas bagi kita untuk kembali bersatu, setelah kau sendiri mencoba pergi dan mencari pengganti yang lebih baik?"
●○●○●○

Lee Hyun Ji tak pernah menyangka dunianya akan berbalik seratus delapan puluh derajat saat Wonwoo memutuskannya secara sepihak. Hatinya hancur. Dunianya runtuh. Pertahanannya tumbang tanpa sisa. 

Dan saat gadis itu berusaha untuk bangkit dengan sisa kekuatan yang ada, tiba-tiba ia dikejutkan dengan sebuah kabar menyakitan; bahwa Wonwoo, mantan kekasihnya telah menjalin hubungan dengan gadis lain; Soo Ri.

Tapi kalau Hyun Ji berpikir bahwa Wonwoo memilih Soo Ri karena melihat fisik gadis itu jauh dari rata-rata, maka ia jelas keliru. Benar-benar keliru.

Karena jauh, jauh dari apa yang Hyun Ji pikirkan, Wonwoo memendam lebih banyak dari yang dapat ia ungkapkan.

Percayalah, semua tak semudah apa kelihatannya.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Well, You Said It Was Over [Jeon Wonwoo] to your library and receive updates
or
#32letsfixfanficliterature
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
IMMATURE cover
Ragionare | Hyunjin. ✔ cover
antagonis wife  [END] cover
NEGERI ANGKARA cover
Istri militer cantik dari tahun 70-an: Supermarket saya akan otomatis menyimpan  cover
Memento [Wonpil] ✔ cover
Stars Behind the Darkness 2 cover
The End Of Our Friendship ( Seulhun ft Jeno ) cover
The Summer House (Completed) cover
Back To First Love || 잼런 • 지천 [✓] cover

IMMATURE

24 parts Ongoing

Immature (adj.) not completely developed physically, mentally, or emotionally. ~~~ "Iya maaf, gue cuma anak SMA labil yang nggak bisa ngertiin kakak." "Jangan minta maaf terus. Emangnya lebaran?" alohomosa ©2018