Story cover for W  by Arunikareyn
W
  • WpView
    Reads 357
  • WpVote
    Votes 150
  • WpPart
    Parts 2
  • WpView
    Reads 357
  • WpVote
    Votes 150
  • WpPart
    Parts 2
Ongoing, First published May 21, 2018
Mature
Menantimu tanpa batas waktu, mengharap tanpa pernah kau tau. Walau terkadang ragu datang seperti hantu.

Cerita tentang penantian seorang gadis menanti lelaki  seperti patung, yang menjelma menjadi es batu.

Dua tahun menanti tanpa aksi. Dua tahun tanpa reaksi. 

Menanti memang bukan perkara asing. Namun, berbeda dengan gadis pecundang  yang tak berani mengungkap secara gamblang. Pencuri naif yang mencuri sebuah nama untuk dijadikan puisi saat rindu datang meminta jawab.

Memilih diam dan menikam perasaan agar tidak jatuh terlalu dalam. Membatasi hati agar tahu diri. Namun, semesta berkata lain.

Akankah penantian dengan ketulusan berbalas kebahagiaan? Atau hanya berakhir di abaikan?
All Rights Reserved
Sign up to add W to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
NAYVAN [END] by Diiyyyaan
63 parts Complete
Berawal dari pertemuan yang tidak terduga di sebuah tempat umum dan kecelakaan kecil. Ini sebuah kisah kedua remaja di masa putih abu-abunya. kisah ini bukan menceritakan soal percintaan saja, ada sedikit cerita arti persahabatan, kebersamaan, dan juga solidaritas. Devan Atalas Mahendra. Nayya Aesya Zaverra. Mereka berdua di pertemukan di sebuah tempat umum hingga tak menyangka ternyata satu sekolah bahkan mereka satu kelas. Seiring berjalannya waktu mereka berdua semakin dekat dan akrab. hingga pada akhirnya, tak sadar mereka berdua mempunyai perasaan yang sama di dalam hatinya. Sayangnya, salah satu dari mereka berdua tak ada yang berani menyatakan rasa yang sebenarnya. Entah mengapa Nayya merasa berbeda saat bersama dengan Devan, murid baru pindahan dari SMA Pancasila. Devan, pun merasakan juga semenjak ia mengenal dengan gadis itu rasanya nyaman ketika bersamanya. "Lo, suka sama gue?" Devan menggeleng singkat. "Suatu saat lo, pasti akan tahu jawabannya." Akankah mereka berdua bakal bersatu? Atau-- dari salah satu mereka berdua ada yang memilih mundur memperjuangkan cintanya dan mengubur harapannya dengan dalam? _________________________________________ Jika kalian menemukan alur dan nama tokoh yang sama di cerita lain itu adalah unsur yang tidak di sengaja. HIGH RANK: #10coolboy (6/7/24) #5iceboy (25/5/24) #1Devan (25/3/24) #1cintapandangpertama (19/08/21) #21cogan (3/10/21) #2cintaanaksma (26/10/21) #7iceboy (18/12/21) #1highschool (19/12/21) #1themostwanted (22/1/22) #1remajasma (27/1/22) #1putihabuabu (4/9/22)
You may also like
Slide 1 of 10
Teruntuk Mia cover
Abu-abu [TAHAP REVISI] cover
Benggala Ku Tak Abadi cover
About You Radit! (Selesai + Revisi) cover
NAYVAN [END] cover
(Eks-In) Trovert || END cover
TANTAN ; with you [ ON GOING ]  cover
Filosofi Penantian || TERBIT cover
Cuek Tapi Romantis [Dreame/Innovel] cover
Arsyilazka cover

Teruntuk Mia

25 parts Ongoing

Di antara wangi bunga dan derasnya hujan, dua jiwa yang bertolak belakang dipertemukan. Seorang gadis yang merawat keindahan dalam kelopak-kelopak bunga, dan seorang pemuda dengan luka yang enggan ia tunjukkan. Awalnya, mereka hanyalah dua orang asing. Namun, hujan selalu membawa mereka kembali-dalam diam yang nyaman, dalam tawa yang tak terduga, dalam kehangatan yang perlahan tumbuh di antara dinginnya rintik air. Tapi seperti bunga yang layu dan hujan yang akhirnya reda, akankah kebersamaan mereka bertahan? Atau hanya menjadi kenangan yang perlahan memudar?